Nggak Mau Tahu, Indonesia Tetap Kejar Jadi Negara Maju di Tengah Pandemi Corona

Senin, 20 Juli 2020 - 14:39 WIB
loading...
Nggak Mau Tahu, Indonesia...
Indonesia terus mengejar ketertinggalan untuk menjadi negara maju sambil berusaha keluar dari resesi akibat dampak pandemi Covid-19. Foto/Ilustrasi
A A A
JAKARTA - Pemerintah tetap optimis Indonesia bisa menjadi negara maju . Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Febrio Kacaribu mengatakan, Indonesia harus mengejar visinya menjadi negara maju, meski saat ini masih berusaha keluar dari krisis karena pandemi Covid-19.

"Kita tetap bercita-cita dengan segala kesusahan dan tekanan yang dihadapi, kita mau bonus demografi saat ini orang produktif lebih besar dari orang yang tidak produktif," tutur Febrio dalam diskusi virtual, Senin (20/7/2020).

(Baca Juga: Sri Mulyani: Belum Tentu Indonesia Bisa Naik Status jadi Negara Maju)

Menurutnya, pemerintah bersama otoritas terkait saat ini, sambil melakukan pemulihan ekonomi karena pandemi, juga terus berupaya untuk bisa menumbuhkan ekonomi di atas 5-6% agar 25 tahun dari sekarang bisa menjadi negara maju.

"Sambil lanjutkan pemulihan ekonomi nasional kita harus tetap ikhtiar mengejar ketertinggalan dari negara yang sudah di depan. Ini bukan hal yang mustahil dan generasi ini yang bawa kita masuk ke negara maju," tuturnya.

(Baca Juga: Proyeksi BI: Pertumbuhan Ekonomi Kuartal II/2020 Minus 4,8%)

Sebagai, informasi, saat ini Indonesia sudah menjadi negara menengah atas atau middle income country sejak 1 Juli 2020. Kenaikan status ditengah pandemi Covid-19 ini, karena Bank Dunia melihat pendapatan per kapita Indonesia tahun 2019 naik menjadi USD4.050 dari posisi sebelumnya USD3.840.
(fai)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dunia Kacau Balau, Sri...
Dunia Kacau Balau, Sri Mulyani Pede Ekonomi Indonesia Tumbuh 5%
Ramalan BI: Ekonomi...
Ramalan BI: Ekonomi RI di 2025 Tumbuh Melambat di Kisaran 4,7-5,5 Persen
Indonesia Jadi Korban...
Indonesia Jadi Korban Perang Dagang Trump, Kenyataan Pahit Ancam Ekonomi RI
Tarif Trump Ancam Ekonomi...
Tarif Trump Ancam Ekonomi Indonesia, Bisa Jadi Malapetaka Nasional
Trump Umumkan Tarif...
Trump Umumkan Tarif Semua Barang Impor ke AS, Indonesia Kena 32%
Prabowo: Fundamental...
Prabowo: Fundamental Ekonomi Kita Kuat, Harga-harga Sembako Terkendali
Makin Suram, OECD Pangkas...
Makin Suram, OECD Pangkas Proyeksi Ekonomi Indonesia Jadi 4,9% di 2025
IHSG Suram, Analis:...
IHSG Suram, Analis: Investor Khawatir dengan Ekonomi RI dan Pasar Keuangan
Awan Gelap Ekonomi RI,...
Awan Gelap Ekonomi RI, Mayoritas Para Ahli Sepakat Memburuk dari 3 Bulan Lalu
Rekomendasi
Cerita Pratu Egy dan...
Cerita Pratu Egy dan Praka Nofrian, Satgas TNI di Lebanon yang Terkena Ledakan dari Tank Israel
THE AUR 2025, Ini 10...
THE AUR 2025, Ini 10 Universitas Indonesia yang Masuk Peringkat Terbaik Asia
Mengintip Serunya Momen...
Mengintip Serunya Momen Atlet Biliar Nomor 1 Dunia Fedor Gorst di Bekasi
Berita Terkini
Pentingnya Efisiensi...
Pentingnya Efisiensi dalam Pengiriman bagi Pebisnis Online
14 menit yang lalu
Kurangi Emisi Karbon,...
Kurangi Emisi Karbon, KAI Logistik Dorong Layanan Angkutan Barang via Kereta
32 menit yang lalu
IMF Pangkas Proyeksi...
IMF Pangkas Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi AS Jadi 1,8%, Terparah di Antara Negara Maju
41 menit yang lalu
Lebih dari 1,2 Juta...
Lebih dari 1,2 Juta AgenBRILink Jangkau 88 Persen Wilayah Indonesia
1 jam yang lalu
Tingkatkan Layanan,...
Tingkatkan Layanan, Mandiri Tunas Finance Bekali Frontliner Bahasa Isyarat
1 jam yang lalu
Laba Bersih Unilever...
Laba Bersih Unilever Indonesia Melonjak 244,7% di Kuartal I-2025
2 jam yang lalu
Infografis
Usia Pensiun Pekerja...
Usia Pensiun Pekerja di Indonesia Naik Jadi 59 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved