Terdampak Pandemi dan PHK Inkindo Berharap Dukungan Pemerintah

Rabu, 05 Agustus 2020 - 22:12 WIB
loading...
A A A
Idealnya, kata dia, relaksasi yang diberikan bukan hanya penundaan pembayaran pinjaman, tetapi juga keringanan bunga atau bebas bunga dalam masa pandemi.

"Kami melihat relaksasi khususnya ke jasa konstruksi belum terlalu membantu, karena jika pandemi usai justru akan memberatkan," katanya. (Baca juga: Suku Bunga KPR Diharapkan Turun untuk Gairahkan Industri Properti )

Salah satu contohnya, suku bunga pinjaman permodalan pada masa pandemi ditetapkan sebesar 6%, tetapi saat masa pandemi berakhir, maka suku bunga kembali menjadi 12% per tahun. Padahal, hingga dua tahun ke depan, industri ini dipastikan masih tertatih.

Ketua Badan Riset dan Pengembangan Inkindo Ketut Gupta menambahkan, hingga Juni 2020, 27% dari 6.400 perusahaan anggota Inkindo sudah berhenti beroperasi. Hingga akhir tahun ini, jumlahnya diperkirakan bertambah menjadi 50% atau mencapai 3.200 perusahaan. "Dampak paling besar dari pandemi ini memukul perusahaan skala kecil dan menengah," ungkapnya.
(ind)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pekerja SKT Sampoerna...
Pekerja SKT Sampoerna Terima BLT Dana Bagi Hasil CHT Rp800.000 per Orang
Revisi Kriteria MBR,...
Revisi Kriteria MBR, Pekerja Single Bergaji di Bawah Rp12 Juta Bisa Akses Rumah Subsidi
Kemnaker Ungkap Nasib...
Kemnaker Ungkap Nasib 1.126 Karyawan Korban PHK Yihong Novatex
Ancaman PHK Masih Menghantui...
Ancaman PHK Masih Menghantui RI, Menaker Sebut PR Kita Semua
Manajer Perempuan di...
Manajer Perempuan di Nestle Meningkat, Ciptakan Lingkungan Kerja yang Inklusif
PHK Massal Terpa Industri...
PHK Massal Terpa Industri RI, Indikator Ekonomi Sedang Tak Baik-baik Saja?
Buntut PHK Pekerja,...
Buntut PHK Pekerja, Yamaha Music Manufacturing Asia Komit Tetap Beroperasi
Pertamina Subholding...
Pertamina Subholding Upstream Regional Bangun Budaya Kesehatan bagi Pekerja
Inisiatif Penyeragaman...
Inisiatif Penyeragaman Kemasan Rokok Perlu Ditinjau Ulang
Rekomendasi
Profil dan Biodata Paus...
Profil dan Biodata Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Perpres PCO Digugat...
Perpres PCO Digugat ke MA, Mensesneg Klaim Tak Ada Tumpang Tindih dengan KSP
BREAKING NEWS! Paus...
BREAKING NEWS! Paus Fransiskus Meninggal Dunia
Berita Terkini
China Mengancam Negara-negara...
China Mengancam Negara-negara yang Negosiasi Tarif dengan Trump
58 menit yang lalu
Ekspor India Tembus...
Ekspor India Tembus Rekor Tertinggi di Tengah Tarif Baru Trump 26%
2 jam yang lalu
Menteri ATR Nusron Wahid...
Menteri ATR Nusron Wahid Kantongi Dalang Pagar Laut di Bekasi dan Sumenep
2 jam yang lalu
AS dan China Masuk 3...
AS dan China Masuk 3 Besar Negara Tujuan Ekspor Indonesia, Ini Datanya
3 jam yang lalu
Penyitaan Lahan Sawit,...
Penyitaan Lahan Sawit, Pengacara Kalteng Kirim Surat ke Presiden Prabowo
4 jam yang lalu
BPS: Neraca Dagang RI...
BPS: Neraca Dagang RI Surplus USD4,33 Miliar per Maret 2025
4 jam yang lalu
Infografis
2 Negara NATO akan Kirim...
2 Negara NATO akan Kirim Jet Tempur dan Kapal Perang ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved