PSBB Lagi, Pengusaha Harus Bikin WFH Nggak Dipakai Buat Liburan

Rabu, 16 September 2020 - 12:21 WIB
loading...
PSBB Lagi, Pengusaha...
Pengusaha harus bisa membuat WFH tidak digunakan karyawan untuk liburan. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Penerapan kembali Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) membuat pengusaha harus memutar otak agar karyawannya tetap keratif dan inovatif walaupun bekerja dari rumah (work from home/WFH) . Dengan demikian maka perusahaan tetap menghasilkan hasil kinerja yang optimal bahkan lebih efisien.

"Ada perusahaan yang membangun hubungan dengan konsumen jauh lebih bagus saat WFH. Tapi ada juga yang tidak karena WFH dianggap liburan," ujar dia saat membuka Jakarta Marketing Week 2020 secara virtual, di Jakarta, Rabu (16/9/2020).



Menurut dia PSBB tidak terlalu menggerus kinerja perusahaan besar yang sudah mempunyai customer yang besar. Namun bagi start up tentu membutuhkan effort yang lebih besar."Kalau perusahaan punya brand besar, saya rasa mereka tidak banyak khawatir karena brand besar massanya besar. Dengan kecepatan pelan masih bisa menciptakan momentum besar," tandas dia.

Guna menciptakan momentum besar bagi start up seharusnya harus lebih kreatif dan inovatif. Disisi lain harus lebih cepat dan berani mengambil keputusan. "Ini kalau tidak besar, ya harus cepat. Kalau kita berani justru bisa menciptakan momentum yang besar," tandasnya.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Karyawan BUMN Diminta...
Karyawan BUMN Diminta WFH Demi Cegah Polusi Udara, Begini Kata Stafsus Erick Thohir
Diguncang WFH, Rupiah...
Diguncang WFH, Rupiah Hari Ini Ditutup Melemah ke Rp15.328
Buruh Menilai Kebijakan...
Buruh Menilai Kebijakan WFH Bagi Pegawai Kantor Diskriminatif untuk Pekerja Pabrik
Kurangi Polusi Udara...
Kurangi Polusi Udara Jakarta, PNS Pemda hingga Kementerian Bakal WFH Lagi
Adaptasi Pola Kerja...
Adaptasi Pola Kerja Baru, MNC Life Izinkan Beberapa Karyawan WFH
Podcast Aksi Nyata Perindo:...
Podcast Aksi Nyata Perindo: Work From Home Jadi Peluang Membuka Usaha
Yuk Simak, 9 Kerja Sampingan...
Yuk Simak, 9 Kerja Sampingan di Rumah Tanpa Modal
Ajib! 10 Perusahaan...
Ajib! 10 Perusahaan Ini Tawarkan Posisi WFH Terbanyak
Puncak KTT G20, Masyarakat...
Puncak KTT G20, Masyarakat Bali Bakal WFH dan Belajar Online
Rekomendasi
Rumah Ridwan Kamil Digeledah...
Rumah Ridwan Kamil Digeledah KPK, Jokowi: Proses Hukum Harus Kita Dihormati
5 Fokus Tugas Jordi...
5 Fokus Tugas Jordi Cruyff setelah Diperkenalkan Jadi Penasihat Teknis PSSI
AS Minta Ukraina Relakan...
AS Minta Ukraina Relakan Wilayah yang Direbut Rusia selama Perang
Berita Terkini
Ojol hingga Kurir Online...
Ojol hingga Kurir Online Dapat Bonus Hari Raya, Segini Besarannya
1 jam yang lalu
IHSG Berakhir Terkapar,...
IHSG Berakhir Terkapar, Ada 416 Saham Terseret ke Zona Merah
1 jam yang lalu
Kurs Rupiah Ambruk Lagi...
Kurs Rupiah Ambruk Lagi Hari Ini saatProteksionis Trump Mengguncang Pasar
2 jam yang lalu
Serap Gabah Rp6500 Bukan...
Serap Gabah Rp6500 Bukan Omong Kosong, Tani Merdeka: Terima Kasih Presiden Prabowo
2 jam yang lalu
Kesepakatan Bilateral...
Kesepakatan Bilateral RI-Vietnam Ditargetkan Rp294,1 T, Wakil Ketua MPR: Harus Dijaga
3 jam yang lalu
Trump Tepis Ancaman...
Trump Tepis Ancaman Resesi: Ekonomi AS dalam Masa Transisi di Tengah Perang Dagang
3 jam yang lalu
Infografis
Rusia Harus Siap Bentrokan...
Rusia Harus Siap Bentrokan Langsung dengan NATO 10 Tahun Lagi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved