Pengen Ekonomi Cepat Meroket, Jokowi Ajak Semua Pihak Bersatu

Kamis, 22 Oktober 2020 - 16:50 WIB
loading...
Pengen Ekonomi Cepat...
Presiden RI Joko Widodo. Foto/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak seluruh tokoh agama dan tokoh masyarakat membangun kembali semangat persatuan dan kesatuan dalam rangka mempercepat pemulihan ekonomi akibat terdampak virus corona. Dengan gotong royong, presiden optimistis ekonomi lekas bangkit lagi.

"Dengan menggandeng tokoh-tokoh agama atau masyarakat ini akan membangun optimisme untuk saling mengingatkan dan bergotong-royong menghadapi situasi sulit saat ini," ujar Jokowi dalam video virtual, Kamis (22/10/2020).



Mantan Gubernur DKI Jakarta ini yakin, apabila seluruh elemen bersatu maka ekonomi akan cepat meroket. "Saya yakin insyaallah dengan semangat itu kesehatan kita cepat pulih dan ekonomi kita juga segera bangkit," katanya.

Disisi lain, pihaknya juga meinta sinergi antara pemerintah pusat dengan daerah kembali diperkuat dalam upaya mensukseskan program bantuan sosial hingga mempercepat penyerapan belanja modal. Tujuannya agar konsumsi terus meningkat dengan harapan ekonomi cepat pulih.



Tidak hanya itu, Jokowi juga menekankan pentingnya menjaga sektor UMKM agar tetap bergerak, di samping terus mendorong penyerapan produk lokal. "Saya telah minta agar belanja kementerian dan lembaga serta pemerintah daerah agar mengutamakan penyerapan produk-produk dalam negeri baik produk pertanian maupun produk produk UMKM," tandasnya.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Perjalanan Kurs Rupiah...
Perjalanan Kurs Rupiah hingga Jokowi Lengser: Dari Rp12 Ribu, Kini Rp15.466 per USD
Jokowi Resmi Lengser...
Jokowi Resmi Lengser dari Kursi Presiden Hari Ini, Luhut Ungkap Estafet Keberanian
Jaminan Kesehatan Mantan...
Jaminan Kesehatan Mantan Menteri dari APBN, Ini Pasal-pasal yang Manjakan Eks Pembantu Jokowi
1 Dekade Presiden Jokowi:...
1 Dekade Presiden Jokowi: Mega Proyek IKN Jadi Magnet Investasi
Satu Dekade Presiden...
Satu Dekade Presiden Jokowi Bangun 366 Ribu Km Jalan Desa
Indonesia Caplok 51%...
Indonesia Caplok 51% Saham Freeport, Jokowi Pamer Beli dengan Harga Murah
10 Tahun Tol Laut Berjalan,...
10 Tahun Tol Laut Berjalan, Pengusaha Kebagian Berkahnya
Investasi di IKN Belum...
Investasi di IKN Belum Capai Target, Jokowi Beberkan Alasannya
Jokowi Pamer Lampu Istana...
Jokowi Pamer Lampu Istana IKN Dibuat di Boyolali, Bukan Italia
Rekomendasi
Bahas Konflik Gaza dengan...
Bahas Konflik Gaza dengan MBZ, Prabowo: Kita Mencari Upaya Perdamaian
Jelang Putaran Final...
Jelang Putaran Final AFC Women’s Futsal Asian Cup 2025 di China, Garuda Pertiwi Geber Latihan di Jogja
Its Family Time! Laga...
Its Family Time! Laga Terakhir Babak Grup, Saksikan Aksi Timnas Indonesia U-17 Sapu Bersih Kemenangan Live di GTV!
Berita Terkini
Industri Hortikultura...
Industri Hortikultura Menjanjikan, EWINDO Bangun Fasilitas Penelitian & Pengembangan Baru
31 menit yang lalu
Hidupkan Kembali Ladang...
Hidupkan Kembali Ladang Minyak yang Mati 10 Tahun, Libya Raup Pendapatan Rp86,8 T
1 jam yang lalu
Pertemuan Presiden Prabowo...
Pertemuan Presiden Prabowo dan MBZ Sepakati 8 Kerjasama, Apa Saja?
3 jam yang lalu
Catat Tanggalnya! Cum...
Catat Tanggalnya! Cum Date Dividen BBRI 10 April 2025 dan Potensi Keuntungan Rp31,4 Triliun
4 jam yang lalu
Ekspansi Gemilang, BRI...
Ekspansi Gemilang, BRI Antarkan UMKM Aksesoris Fashion Raih Pasar Internasional
4 jam yang lalu
Berkat Pendampingan,...
Berkat Pendampingan, Panen Padi Kelompok Harapan Bersama Capai 38,5 Ton
5 jam yang lalu
Infografis
9 Julukan Bulan Suci...
9 Julukan Bulan Suci Ramadan, Penghulu Semua Bulan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved