PKK dan Dinas Perdagangan Persiapkan Produk UMKM Tembus Ekspor

Selasa, 15 Desember 2020 - 07:40 WIB
loading...
A A A
Ia menceritakan, produkai abon kuda sepenuhnya ia kerjakn dari rumah bersama lima orang pekerjanya. "Mulai dari proses beli daging kuda di pasar, kami proses secara alami hingga jadi abon dan kami kemas," sebutnya.

Selain Jumiati, beberapa peserta melalui produk seperti minyak sereh, susu kurma dan kopi juga telah mampu menembus pasar nasional. Bahkan minyak sereh juga menjdi produk wajib yang dibawa oleh setiap tamu mancanegara yang berkunjung ke kabupaten penghasil garam terbesar di Sulsel ini.

Sementara, Tenaga Ahli Bidang Implementasi Perjanjian Perdagangan Internasional, Dinas Perdagangan Sulsel, Chairil Burhan menuturkan, para peserta umumnya telah memiliki produk dengan kualitas premium namun masih perlu didorong untuk mampu melihat situasi pasar yang dinamis.

"Rata-rata mereka sudah punya produk jadi sudah bisa disebut entrepreneur, jadi yang perlu diproses adalah semangat, keberanian mereka dengan dinamika pasar yang terus berkembang," jelasnya.

(agn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1531 seconds (0.1#10.140)