Konsisten Genjot CSR saat PPKM Darurat Polytama Raih CSR Award

Senin, 19 Juli 2021 - 17:44 WIB
loading...
Konsisten Genjot CSR...
Perusahaan petrokimia PT Polytama Propindo meraih penghargaan Best CSR Award. Polytama dinilai memberikan kontribusi dan aksi nyata untuk masyarakat di tengah pandemi Covid-19 Foto/Ist.
A A A
JAKARTA - Perusahaan petrokimia PT Polytama Propindo kembali memperoleh penghargaan pada ajang Indonesia Corporate Social Responsibility Awards 2021 yang diselenggarakan oleh Warta Ekonomi. Polytama menjadi perusahaan dari sektor petrokimia yang meraih Best CSR Award with Outstanding Program in Local Community Basic Needs Support.

(Baca Juga : Perkuat Industri Petrokimia, Mandiri dan Chandra Asri Teken Fasilitas Kredit Rp5 Triliun )

Polytama dinilai telah bergerak untuk memberikan kontribusi dan aksi nyata untuk masyarakat di tengah pandemi Covid-19 dengan program-program CSR yang dijalankan perusahaan. Corporate Secretary GM Polytama, Dwinanto Kurniawan mengatakan, dengan diperolehnya penghargaan ini, Polytama berharap bisa terus konsisten dalam mempertahankan kinerja baik dalam memberikan kontribusi positif terhadap lingkungan.

“Semoga kegiatan ini dapat terus menjadi pendorong pemerintah, pelaku bisnis dan masyarakat untuk terus bahu membahu memberikan kontribusi positif. Khususnya dalam pelestarian lingkungan dan menilai lebih pada pemberdayaan masyarakat di tengah kondisi pandemi ini,” tutur Dwinanto dalam keterangan tertulisnya Senin (19/7/2021).

(Baca Juga : Komitmen Pasok SDM Kompeten ke Industri Petrokimia )

Dirjen Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Sigit Reliantoro menyampaikan, pandemi seperti sekarang ini dapat menjadi motivasi bagi perusahaan - perusahaan tampil sebagai pelopor untuk meredefinisikan kembali program CSR-nya agar dapat membantu masyarakat dalam menghadapi dampak pandemi Covid-19.
(dar)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pasarkan Produk Green...
Pasarkan Produk Green Coke, Pertachem Dorong Hilirisasi Nasional
Berkat Pendampingan,...
Berkat Pendampingan, Panen Padi Kelompok Harapan Bersama Capai 38,5 Ton
BRI Peduli, Tebar Kebaikan...
BRI Peduli, Tebar Kebaikan di Hari Nyepi dengan Bantu Sembako dan Renovasi Pura
Pertamina Patra Niaga...
Pertamina Patra Niaga Regional JBB Salurkan Bantuan Korban Banjir di Bandung
Ramadan 2025, Pertamina...
Ramadan 2025, Pertamina Berbagi Takjil di 145 SPBU se-Indonesia
Jelang Idulfitri, Pertagas...
Jelang Idulfitri, Pertagas Gelar Management Walkthrough dan Beri Santunan
Bagaimana Teknologi...
Bagaimana Teknologi Blockchain Bisa Mencegah Penyalahgunaan Dana CSR
Pengembang Properti...
Pengembang Properti di Batam Ikut Wujudkan Revolusi Pendidikan Digital
Perkuat Industri Petrokimia...
Perkuat Industri Petrokimia RI, Pemerintah Perlu Contoh Korsel
Rekomendasi
Kenapa Errol Spence...
Kenapa Errol Spence Jr Jagokan Chris Eubank Jr dalam Duel Panas Lawan Conor Benn?
Pembukaan Syafest 2025,...
Pembukaan Syafest 2025, Muzani Berharap Lahir Bibit-bibit Calon Pemimpin
16 Perjalanan Kereta...
16 Perjalanan Kereta Terganggu Imbas KRL Tertemper Mobil di Cilebut
Berita Terkini
Satgas Ramadan dan Idul...
Satgas Ramadan dan Idul Fitri Pertamina Sukses Mitigasi Lonjakan Permintaan BBM dan LPG
4 jam yang lalu
Danareksa Komitmen Dorong...
Danareksa Komitmen Dorong Keberlanjutan Ekosistem Musik Indonesia
6 jam yang lalu
Danone Aqua Komitmen...
Danone Aqua Komitmen Implementasikan Aturan Pembayaran Jasa Lingkungan Hidup
7 jam yang lalu
Trump Beri Sinyal Damai...
Trump Beri Sinyal Damai dengan China: Mereka Hubungi Saya Beberapa Kali
8 jam yang lalu
Menteri Lingkungan Hidup...
Menteri Lingkungan Hidup Keluarkan Aturan Pembayaran Jasa Lingkungan
9 jam yang lalu
Penumpang Asing Whoosh...
Penumpang Asing Whoosh Melonjak Nyaris 80%, Terbanyak dari Malaysia
10 jam yang lalu
Infografis
Tips Sehat supaya Asam...
Tips Sehat supaya Asam Urat Tidak Ganggu saat Mudik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved