Dukung Ekonomi Digital RI, EDGE Bangun Pusat Data di Jakarta

Senin, 01 November 2021 - 23:09 WIB
loading...
Dukung Ekonomi Digital...
EDGE membangun pusat data atau data center pertama di Jakarta. FOTO/IST
A A A
JAKARTA - Indointernet melalui anak usahanya Ekagrata Data Gemilang (EDGE) membangun pusat data atau data center pertama berkelas dunia di Jakarta. Tujuannya untuk mendukung pertumbuhan ekonomi digital di Indonesia.

"Ekosistem yang saling terhubung dan dekat dengan end user akan memempercepat perkembangan bisnis digital di Indonesia. Rencananya ke depan kami akan membangun kapasitas IT Load dari 40 MW untuk mendukung skalabilitas pelanggan," kata CEO EDGE DC Stephanus Oscar dikutip melalui pernyataan resmi, Senin (1/11/2021).



Menurut dia pusat data tersebut sudah ramai peminat. Adapun sebanyak 55% dari total kapasitas telah mendapatkan kontrak dari pelanggan. Fasilitas ini dibangun dengan total delapan lantai, termasuk lima lantai data hall yang dapat menampung hingga 1.300 rak.

Lokasi strategis EDGE1 Data Center memungkinkan konektivitas dengan latensi rendah dan transfer data yang lebih cepat. Indointernet bermitra dengan dengan DCI Indonesia untuk mengadopsi desain infrastruktur untuk mencapai
Service Level Agreement (SLA). SLA memiliki keunggulan layanan dengan menoleransi downtime kurang dari 5 menit per tahun.

CEO Indointernet Karla Winata mengatkan pusat data tersebut faktor penting untuk mendukung pertumbuhan bisnis perusahaan. Pembangunan pusat data tersebut diharapkan mampu memberikan unique value proposition dengan menggabungkan infrastruktur TI dengan lokasi strategis yang dekat dengan pusat jaringan utama di Indonesia.



Berdasarkan laporan Structure Research, pasar colocation server di Jakarta diperkirakan mencapai USD647 juta hingga 2026. Hal itu didorong ekonomi ekonomi digital RI yang berkembang pesat, pengadopisan cloud di perusahaan dan proliferasi perusahaan start-up.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pusat Data Senilai Rp4,8...
Pusat Data Senilai Rp4,8 T Mulai Pembangunan di Jantung Bisnis Jakarta
Indonesia dan India...
Indonesia dan India Satukan Kekuatan Digital, Siap Taklukkan Pasar Global
Genjot Bisnis lewat...
Genjot Bisnis lewat Open Source, Equnix Dorong Ekosistem Teknologi Mandiri
Snapcart Ungkap Marketplace...
Snapcart Ungkap Marketplace Pilihan Brand Lokal dan UMKM di Kuartal IV-2024
Edgeconnex Beli Lahan...
Edgeconnex Beli Lahan di Lippo Cikarang, Bertekad Tumbuhkan Ekonomi Digital
Formasi Kabinet Prabowo-Gibran...
Formasi Kabinet Prabowo-Gibran Dinanti Pelaku Pasar Keuangan, Ini Harapannya
Perluas Edukasi Pasar...
Perluas Edukasi Pasar untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital Indonesia
Dorong Percepatan Perjanjian...
Dorong Percepatan Perjanjian Ekonomi Digital ASEAN untuk Integrasi Ekonomi Kawasan
Berwirausaha sambil...
Berwirausaha sambil Bekerja? Ini Tips dari Konten Kreator Muchisack
Rekomendasi
Mau Liburan Hemat? Unduh...
Mau Liburan Hemat? Unduh Bale By BTN untuk Solusi Hemat Tanpa Ribet
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
Mitigasi Daerah dalam...
Mitigasi Daerah dalam Efisiensi APBN
Berita Terkini
AS dan China Masuk 3...
AS dan China Masuk 3 Besar Negara Tujuan Ekspor Indonesia, Ini Datanya
5 menit yang lalu
Penyitaan Lahan Sawit,...
Penyitaan Lahan Sawit, Pengacara Kalteng Kirim Surat ke Presiden Prabowo
33 menit yang lalu
BPS: Neraca Dagang RI...
BPS: Neraca Dagang RI Surplus USD4,33 Miliar per Maret 2025
51 menit yang lalu
Pengusaha China Ejek...
Pengusaha China Ejek Tarif Trump: Barang Mewah di AS Dibuat dengan Cost Murah
57 menit yang lalu
Migrasi NGBS Sukses,...
Migrasi NGBS Sukses, KB Bank Komitmen Beri Layanan Terbaik untuk Nasabah
1 jam yang lalu
ETH Sentuh Posisi Terendah,...
ETH Sentuh Posisi Terendah, Tether Siapkan Stablecoin Baru
1 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved