Pengen Makan Enak Tapi Deg-degan Gajian Masih Jauh, Gini Caranya

Jum'at, 21 Januari 2022 - 14:44 WIB
loading...
A A A
Pada intinya adalah batasi dirimu untuk berhutang, bukan menghindari hutang. Jika peminjaman dengan bunga rendah akan membantu hidupmu dan tidak akan terlalu membebani finansialmu, berhutang tidak selalu ide yang buruk.

3. Mulai Menabung

Ini bisa menjadi sulit jika Anda menggunakan semua uang untuk membayar tagihan. Sekitar 7 dari 10 orang menyisihkan pendapatannya. Sementara itu, 3 dari 10 koresponden tidak melakukan hal tersebut.

Anda bisa menumbuhkan kebiasaan menabung ini dengan menyisihkan sedikit uang. Di mana, Anda bisa menyisihkan Rp100.000 hingga Rp300.000 setiap bulannya. Kemudian jika punya penghasilan yang berlebih, Anda bisa menyisihkan uang lebih banyak.

Cara lainnya untuk mulai menabung adalah membuka tiga rekening tabungan sekaligus, kemudian mengatur setoran bulanannya. Dengan demikian, Anda bisa mentransfer uang ke rekening tabungan tanpa pikir.



Lebih bagus lagi, jika Anda memiliki setoran untuk menabung yang diatur oleh atasan. Mereka mungkin bisa mentransfer dan membagi gaji Anda menjadi ke dua rekening yang berbeda.

4. Catat Pengeluaran

Dalam mencatat pengeluaran, Anda bisa dengan cara manual atau otomatis. Karena sekarang banyak aplikasi yang mencatat dan melacak pengeluaran, ini bermanfaat untuk orang-orang yang tidak bisa atau lupa untuk mencatat pengeluaran.

Jika Anda mau mencatat pengeluaran dengan teliti, mungkin cara manual cocok untuk dilakukan. Anda dapat menggunakan Excel atau menulis di kertas untuk mencatat dan mengelompokkan pengeluaran harianmu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Warren Buffett Ungkap...
Warren Buffett Ungkap 10 Perilaku Orang Miskin yang Membuang Uang
Tingkatkan Literasi...
Tingkatkan Literasi Membangun Kesadaran Mengatur Keuangan
Buang Perilaku Konsumtif,...
Buang Perilaku Konsumtif, Ini Tips Mengatur Keuangan bagi Generasi Muda
Gampang Atur Keuangan...
Gampang Atur Keuangan Selama Bulan Ramadan, Simak Ulasannya!
Atur Keuangan di Awal...
Atur Keuangan di Awal Tahun, Aman Sampai Akhir Tahun
5 Kesalahan Finansial...
5 Kesalahan Finansial Generasi Milenial yang Wajib Dihindari
Tips Mengatasi Kesulitan...
Tips Mengatasi Kesulitan Finansial Setelah Lebaran
82% Bisnis Gagal Akibat...
82% Bisnis Gagal Akibat Cash Flow Buruk, Ini Pentingnya Pengelolaan Keuangan Solutif
Masyarakat Diajak Persiapkan...
Masyarakat Diajak Persiapkan Rencana Keuangan dengan Matang
Rekomendasi
Pramono Akan Pindahkan...
Pramono Akan Pindahkan Patung MH Thamrin ke Jalan Thamrin
Bongkar Muat di Pelabuhan...
Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok Picu Kemacetan, Pramono: Ketidakprofesionalan Pengelola
Sejarah Perkembangan...
Sejarah Perkembangan Malang, dari Kota Perkebunan hingga Pusat Bisnis Era Belanda
Berita Terkini
3 Pelabuhan Afrika yang...
3 Pelabuhan Afrika yang Dibangun China, Jejak Kuat Tiongkok di Jalur Perdagangan Global
16 menit yang lalu
Cek SPPT PBB Online...
Cek SPPT PBB Online di Jakarta Makin Mudah, Begini Caranya
2 jam yang lalu
Kekayaan La Nyalla Mattalitti,...
Kekayaan La Nyalla Mattalitti, Segini yang Dilaporkan ke KPK
3 jam yang lalu
Harga Emas Antam Masih...
Harga Emas Antam Masih di Rp1.965.000 per Gram, Ini Rinciannya
4 jam yang lalu
China Respons Tarif...
China Respons Tarif 245% Trump: Kami Tidak Takut Perang
5 jam yang lalu
China Aktifkan Reaktor...
China Aktifkan Reaktor Thorium, Energi Nuklir Bersih Pertama di Dunia
6 jam yang lalu
Infografis
Batas Aman Makan Kue...
Batas Aman Makan Kue Lebaran Biar Berat Badan Tidak Naik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved