8 Desa Terdampak Megaproyek Bendungan Bener Senilai Rp2 Triliun, Salah Satunya Wadas

Rabu, 09 Februari 2022 - 23:07 WIB
loading...
8 Desa Terdampak Megaproyek...
Sedikitnya delapan desa di Kabupaten Purworejo akan terdampak langsung proyek pembangunan Bendungan Bener. Foto/Ist/purworejokab.go.id
A A A
JAKARTA - Aksi penolakan mewarnai rencana pembangunan Bendungan Bener di Desa Guntur, Kecamatan Bener, Purworejo, Jawa Tengah. Proses pembebasan lahan untuk pemanfaatan galian material dalam rangka pembangunan bendungan tersebut dihadang ratusan warga Desa Wadas , Selasa (8/2/2022).

Hingga kini pihak kepolisan dan pihak terkait lainnya masih bersiaga untuk mengamankan wilayah tersebut. Proyek Bendungan Bener diprotes warga yang merasa terdampak oleh rencana pembangunan bendungan tersebut.



Sebagai informasi, proyek Bendungan Bener masuk dalam daftar Proyek Strategis Nasional (PSN) dan pelaksanaannya berada di bawah Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) dengan total investasi mencapai Rp2,060 triliun.

Dikutip dari Komite Percepatan Penyediaan Infrastruktur Prioritas (KPPIP), rencana pembangunan proyek Bendungan Bener berasal dari pendanaan APBN.

Sebenarnya rencana kontruksi telah dimulai tahun 2018 dan ditargetkan beroperasi pada 2023. Namun, status terakhir proyek ini baru mencapai 15% kontruksi. Bendungan ini direncanakan memiliki kapasitas sebesar 100.94 meter kubik.

Nantinya bendungan ini diharapkan mampu mengairi lahan seluas 15069 Ha dan mengurangi banjir hingga 210 meter kubik per detik dengan kapasitas listrik yang dihasilkan sebesar 6,00 Megawatt.



Dilansir dari portal resmi Kabupaten Purworejo (purworejokab.go.id), Bendungan Bener akan menjadi yang tertinggi di Indonesia dengan ketinggian waduk sekira 159 meter, panjang timbunan 543 meter, dan lebar bawah sekitar 290 meter.

Sedikitnya delapan desa di Kabupaten Purworejo akan terdampak langsung proyek ini. Adapun tujuh desa berada di Kecamatan Bener, yakni Wadas, Bener, Kedung Loteng, Nglaris, Limbangan, Guntur, dan Karangsari. Sedangkan satu desa lainnya di Kecamatan Gebang, yakni Desa Kemiri.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
SIG Pasok 76.000 Ton...
SIG Pasok 76.000 Ton Semen Dukung Pembangunan Bendungan Sidan di Bali
Profil dan Harta Kekayaan...
Profil dan Harta Kekayaan Yuli Hastuti, Bupati Termiskin di Indonesia
Lepas Jabatan Menteri...
Lepas Jabatan Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono Bakal Lanjutkan Tugas Pimpin Otorita IKN
10 Tahun Presiden Jokowi:...
10 Tahun Presiden Jokowi: Bangun 45 Bendungan, Perkuat Ketahanan Pangan
Rogoh Rp1.315 T untuk...
Rogoh Rp1.315 T untuk Infrastruktur Selama 10 Tahun, Jokowi Bangun Apa Saja?
Diresmikan Jokowi, Bendungan...
Diresmikan Jokowi, Bendungan Temef Berpotensi Jadi PLTMH
Mengintip Keistimewaan...
Mengintip Keistimewaan Bendungan Rp2,7 Triliun Garapan Waskita di NTT
PUPR Penurunan Muka...
PUPR Penurunan Muka Tanah di Jateng Capai 14 Cm Pertahun, Lebih Cepat Tenggelam dari Jakarta
Waskita Karya Kejar...
Waskita Karya Kejar Rampungkan 9 Bendungan, Progres 2 Proyek Capai 90 Persen
Rekomendasi
Siswa SMKN 29 Jakarta...
Siswa SMKN 29 Jakarta Dilatih Keselamatan Kerja dan Kelestarian Lingkungan
Tarian Nusantara di...
Tarian Nusantara di TMII Diikuti 500 Anak dari Anjungan Sabang hingga Merauke
Alasan Jokowi Hanya...
Alasan Jokowi Hanya Tunjukkan Ijazah ke Wartawan: Ingin Melindungi Rakyat
Berita Terkini
Rayakan Hari Bumi 2025,...
Rayakan Hari Bumi 2025, Alfamart Tanam 20.000 Mangrove di Pesisir Semarang
4 jam yang lalu
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
4 jam yang lalu
Motori Transisi Energi,...
Motori Transisi Energi, PLN EPI Pamer Keunggulan di Ajang GHES
5 jam yang lalu
Sasar Kalangan Profesional,...
Sasar Kalangan Profesional, Edukasi Crypto Goes to Office
5 jam yang lalu
Seluruh Pekerja di Ekosistem...
Seluruh Pekerja di Ekosistem MBG Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
6 jam yang lalu
Trump Bakal Kenakan...
Trump Bakal Kenakan Tarif Impor Panel Surya 3.521% dari 4 Negara Asia Tenggara
6 jam yang lalu
Infografis
4 Fakta AS Melemahkan...
4 Fakta AS Melemahkan NATO, Salah Satunya Mesra dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved