Deretan Harta Karun RI yang Dijual ke China, Nomor 2 Bikin Elon Musk Kepincut

Minggu, 29 Mei 2022 - 10:05 WIB
loading...
A A A
2. Nikel

Indonesia sempat melarang ekspor mineral mentah pada 2014 hingga 2015. Namun hal tersebut tidak menghentikan ekspor komoditas mentah terutama nickel ore ke China hingga 2015.

Hal ini diketahui dari data resmi pemerintah China yang menyebutkan impor nickel ore dari Indonesia pada Januari-September 2015 mencapai 174.110 ton. Pada bulan Januari di tahun yang sama, total impor nickel ore ke China mencapai 27 juta ton.

Indonesia juga sempat menjadi eksportir feronikel terbesar ke China dengan jumlah 136.397 ton, jauh lebih tinggi dari New Caledonia 77.817 ton, Jepang 58.952 ton, Myanmar 58.621 ton dan negara lainnya.

Untuk diketahui komoditas nikel ini biasa digunakan untuk bahan baku pembuatan baterai hingga baterai kendaraan listrik. RI sendiri sudah dilirik investor asing termasuk Elon Musk, karena kekayaan sumber daya alam ini.

3. Bijih Bauksit

Bahan tambang ini juga merupakan salah satu Harta karun Indonesia yang dikirim ke China. Pelaksana Ketua Harian Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Bauksit dan Bijih Besi Indonesia (APB3I), Ronald Sulistyanto membenarkan bahwa kegiatan ekspor bauksit hanya berlangsung ke China saja.



Sebanyak 30 juta ton bauksit bisa diekspor ke China. Untuk membangun satu smelter atau peleburan bauksit bisa mencapai USD1,3 miliar atau sekitar Rp 18 triliun, dengan kapasitas 2 juta ton ore atau bahan mentah.

4. Batu Bara
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Abaikan Soal Sanksi...
Abaikan Soal Sanksi Rusia, AS Desak G7 Lebih Galak ke China
Perang Dagang Meluas,...
Perang Dagang Meluas, China-Kanada Saling Tampar Tarif Impor
China Pasang Target...
China Pasang Target Pertumbuhan Ekonomi 5% di Tengah Hantaman Tarif Trump
5.000 Ton Baja Lapis...
5.000 Ton Baja Lapis Asal RI Dikirim Langsung ke AS
Perang Dagang China...
Perang Dagang China dan AS Makin Panas, Beijing Terapkan Tarif 15%
5 Fakta Penting Kesepakatan...
5 Fakta Penting Kesepakatan Harta Karun Mineral Langka Ukraina dan AS
Efisiensi Ala Prabowo...
Efisiensi Ala Prabowo Disebut Mirip DOGE Elon Musk, Media Asing Wanti-wanti Bahayanya
Pasar Keuangan Kena...
Pasar Keuangan Kena Hantam, Rupiah Terjungkal ke Rp16.500
AS Kembali Tabuh Genderang...
AS Kembali Tabuh Genderang Perang ke China, Tak Segan Beri Hukuman Ini
Rekomendasi
3 Alasan yang Diyakini...
3 Alasan yang Diyakini Presiden Zelensky kalau Ukraina Adalah Pemenang Perang
IU Blak-blakan Akui...
IU Blak-blakan Akui Syuting When Life Gives You Tangerines dalam Keadaan Mabuk
DPR Harap Sistem Baru...
DPR Harap Sistem Baru Pengiriman Pekerja Migran Indonesia ke Saudi Bisa Maksimalkan Perlindungan
Berita Terkini
Prediksi Harga Emas...
Prediksi Harga Emas Bakal Dekati Rp2 Juta per Gram
6 jam yang lalu
Kolaborasi Pelaku Industri,...
Kolaborasi Pelaku Industri, Mitra Bisnis dan Konsumen Perkuat Ekosistem Otomotif
6 jam yang lalu
Kadin Indonesia Siap...
Kadin Indonesia Siap Bangun Sistem Digital Pendataan Pekerja Migran
8 jam yang lalu
Kereta Lebaran Jarak...
Kereta Lebaran Jarak Jauh Masih Tersedia 1,4 Juta Kursi
10 jam yang lalu
Efek Perang Dagang,...
Efek Perang Dagang, Harga Emas Ukir Sejarah Baru Tembus Level USD3.000
10 jam yang lalu
PBJT atas Jasa Parkir...
PBJT atas Jasa Parkir di Jakarta, Ini Ketentuan Baru yang Perlu Diketahui
13 jam yang lalu
Infografis
Tingkah Laku Elon Musk...
Tingkah Laku Elon Musk Bikin Jenderal Ukraina Khawatir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved