Modalku Hadirkan Paylater untuk Pinjaman Modal Bisnis 

Kamis, 28 Juli 2022 - 01:01 WIB
loading...
Modalku Hadirkan Paylater...
Membuka bisnis memang tak semudah membuka telapak tangan. Banyak hal yang harus dipikirkan, termasuk yang paling penting adalah  modal. Foto: Istimewa
A A A
MAKASSAR - Membuka bisnis memang tak semudah membuka telapak tangan. Banyak hal yang harus dipikirkan, termasuk yang paling penting adalah modal.

Banyak pebisnis pemula mengandalkan tabungan atau bahkan dana pinjaman untuk memenuhi kebutuhan modal mereka. Siapa sangka, seiring berkembangnya kemajuan zaman, ada potensi tambahan modal dari sumber yang tidak pernah kita duga sebelumnya. Modal bisnis itu adalah Paylater.



Paylater adalah metode pembayaran kekinian yang sering kali dipakai saat berbelanja online. Ternyata, Paylater juga dapat digunakan untuk pinjaman modal bisnis. Jangan terburu-buru mendaftar sebelum mengerti apa itu Paylater dan bagaimana sistemnya berjalan.

Paylater adalah sebuah fasilitas pembiayaan yang memberikan penundaan pembayaran dalam sebuah transaksi dengan pilihan cicilan dalam tenor tertentu untuk melunasinya. Umumnya, tenor atau jangka waktu pembayaran yang diberikan berkisar antara 15 sampai 30 hari, tapi bisa juga lebih.

Modalku sebagai fintech yang berkomitmen untuk memajukan ekonomi melalui pemberdayaan UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) memiliki program Modalku Paylater.

Modalku Paylater memungkinkan pengusaha untuk melakukan pengadaan barang dan jasa lebih cepat sehingga proses operasional jadi lebih baik. Dengan demikian, bisnis Anda akan semakin berkembang. Anda dapat memenuhi kebutuhan operasional sekarang dengan membayarnya 60 hari kemudian.

Modalku Paylater memiliki sejumlah keunggulan yang sangat membantu bagi pengusaha. Limit kredit yang besar hingga Rp500 juta membuat Anda mampu memenuhi kebutuhan operasional dengan skala yang lebih besar.

Pengadaan barang dan jasa yang luas membuat Paylater ini semakin fleksibel. Anda dapat menggunakan kredit ini untuk transaksi melalui vendor Modalku atau vendor pilihan Anda. Menariknya lagi, Anda juga dapat menggunakannya untuk marketplace favorit Anda, mulai dari Shopee, Tokopedia, Lazada, Bukalapak. JD.ID, hingga Zilingo.

Modalku juga telah terdaftar di OJK sehingga lebih aman dan dipercaya. Anda dapat mengandalkan program Paylater ini sebagai dana siaga bagi usaha Anda ketika mendesak.

Menggunakan Paylater sebagai pinjaman modal bisnis tidaklah sulit. Bahkan, Paylater akan jadi pendukung bagi kemajuan bisnis Anda.

Pelaku usaha yang ingin mengetahui lebih detail produk pinjaman Modalku dapat melihat informasi klikdisini.

(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tingkatkan Akses Pendanaan...
Tingkatkan Akses Pendanaan UKM, Modal Rakyat Fokus Perluas Kemitraan
Bantu Akses Permodalan...
Bantu Akses Permodalan UMKM, Modalku Salurkan Pinjaman Hingga Rp2 Miliar
Fintech Modalku Salurkan...
Fintech Modalku Salurkan Pinjaman Rp20 Triliun di 2020
Modalku Kolaborasi dengan...
Modalku Kolaborasi dengan idsMED Perluas Akses Pendanaan
Bangkitkan UMKM, Grup...
Bangkitkan UMKM, Grup Modalku Sudah Salurkan Pinjaman Rp36,56 Triliun
Modalku Hadirkan Paylater...
Modalku Hadirkan Paylater untuk Pinjaman Modal Bisnis 
Modalku Paylater, Layanan...
Modalku Paylater, Layanan Tanpa Agunan untuk Dukung Kebutuhan UMKM
Rekomendasi
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
Pakistan Akui Lakukan...
Pakistan Akui Lakukan Pekerjaan Kotor untuk Barat dalam Dukung Teroris
Berita Terkini
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
3 jam yang lalu
Teknologi AI Dorong...
Teknologi AI Dorong Pengembangan Industri Pertambangan
5 jam yang lalu
Dorong PNBP, AUKSI dan...
Dorong PNBP, AUKSI dan DJKN Jatim Perkuat Ekosistem Lelang Sukarela
5 jam yang lalu
Lawan Tarif Trump, Kemendag...
Lawan Tarif Trump, Kemendag Siapkan 21 Perjanjian Dagang Baru dengan Berbagai Negara
5 jam yang lalu
United Tractors Tebar...
United Tractors Tebar Dividen Rp7,81 Triliun, Catat Kapan Cairnya
7 jam yang lalu
Rumah BUMN SIG Dorong...
Rumah BUMN SIG Dorong Pemasaran Produk UMKM Rembang
7 jam yang lalu
Infografis
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved