Surplus Neraca Dagang Bukan Berarti Ekonomi Baik, Ini Saran CIPS

Rabu, 19 Oktober 2022 - 09:19 WIB
loading...
A A A


Tak hanya itu, imbuh dia, pemerintah juga perlu mempermudah proses impor untuk bahan baku untuk menggerakkan industri.

Untuk itu, penurunan nilai impor, terutama pada bahan baku industri, seharusnya dilihat sebagai sebuah peringatan.

Neraca perdagangan Indonesia tercatat mengalami surplus sejak Februari 2020. Di tahun 2022, total nilai ekspor Indonesia antara Januari dan Juli sebesar USD219,35 miliar. Sedangkan nilai impornya mencapai USD178,96 miliar.



Sektor nonmigas mendominasi 94,46% total ekspor selama Januari-September 2022. Sedangkan sektor migas hanya 5,54%.

Jika dilihat dari strukturnya, sektor nonmigas juga dapat dibagi menjadi tiga, yaitu Industri pengolahan (manufaktur), pertanian dan pertambangan.

"Industri pengolahan (manufaktur) adalah sektor non-migas terbesar dengan sumbangsih ekspor di atas 70%. Industri pengolahan (manufaktur) juga merupakan sektor non-migas dengan kontribusi impor tertinggi," terang Hasran.
(ind)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1246 seconds (0.1#10.140)