Topang Daya Beli, Pemerintah Diminta Ciptakan Proyek Padat Karya
Pemerintah diminta melakukan upaya nyata untuk mendongkrak daya beli masyarakat yang semakin anjlok.
Daya Beli Masyarakat Dinilai Stabil, Ini Indikatornya
BPS mengklaim daya beli masyarakat stabil sehingga laju inflasi mencapai Oktober terjaga di level 0,01%. Harga makanan dan minuman masih menjadi penyumbang terbesar inflasi sepanjang bulan lalu.
Daya Beli Lemah Adalah Fakta, Akibat Kebijakan Pemerintah
Kebijakan fiskal yang ketat dalam tiga tahun terakhir tidak bagus bagi pemulihan ekonomi dan daya beli masyarakat. Seharusnya anggaran negara diprioritaskan untuk merangsang kegiatan ekonomi masyarakat.
Daya Beli Tak Stabil, Pengembang Rem Pembangunan
Meski secara makro ekonomi di Jawa Tengah sudah bisa dibilang cukup baik, kebijakan pemerintah juga mendudukung, namun daya belinya masih cukup rendah.
Neraca Dagang Surplus Bukti Daya Beli Meningkat
BI menilai neraca perdagangan Agustus 2017 yang mengalami surplus sebesar USD1,72 miliar menandakan daya beli masyarakat mulai meningkat.
Aprindo: Lima Poin yang Memperlambat Gerak Ritel Nasional
Ketua Umum Aprindo Roy Mandey menilai usia produktifitas masyarakat yang tidak dibarengi kesempatan kerja mempengaruhi kemampuan berkonsumsi masyarakat.
BI: Penjualan Eceran Menurun Akhir Juli 2017
BI melansir penjualan eceran pada Juli 2017 menurun, tercermin dari Indeks Penjualan Riil (IPR) Juli 2017 sebesar 209,9 atau turun sebesar 3,3% (yoy).
Indeks Keyakinan Konsumen bulan Agustus Melemah
Survei Konsumen BI melansir Indkes Keyakinan Konsumen bulan Agustus 2017 berada di angka 121,9, melemah 1,5 poin dari IKK Juli yang berada di angka 123,4.
Indef Sarankan RAPBN 2018 Genjot Kebijakan Jangka Pendek
Peneliti Indef, Muhammad Reza mengatakan seharusnya belanja pemerintah fokus kepada hal yang menyentuh rakyat dengan memaksimalkan kebijakan jangka pendek.