Hujan Cuan Tak Hanya di Kota, MotionBanking x Kredit Pintar Beberkan 5 Ide Bisnis di Desa

Jum'at, 29 April 2022 - 09:21 WIB
Ada banyak usaha sampingan yang bisa dilakukan di desa untuk menambah penghasilan. Foto/Ist
JAKARTA - Memiliki usaha sampingan di desa merupakan rencana yang baik untuk menambah pendapatan di luar gaji bulanan dan sumber penghasilan utama jika memasuki usia pensiun. Ada banyak jenis usaha yang berpeluang mendatangkan keuntungan besar di desa. Simak berbagai rekomendasinya dalam artikel ini.



Ide Usaha Sampingan di Desa

Berbagai ide usaha berikut, cocok untuk dipilih sebagai usaha sampingan di desa. Kecocokan tersebut dapat dilihat dari perilaku masyarakat desa yang terkadang harus pergi ke kota untuk memenuhi kebutuhan tertentu.

Tidak hanya sekedar menambah pendapatan, harapannya, berbagai ide usaha sampingan di desa berikut ini dapat membantu warga untuk memenuhi kebutuhan tanpa repot pergi ke kota.



1. Toko alat elektronik dan perabotan rumah tangga

Saat ini, perabotan rumah tangga yang membutuhkan listrik merupakan suatu kebutuhan untuk memudahkan pekerjaan rumah tangga. Tidak hanya itu, perlengkapan elektronik juga menjadi senjata utama untuk memperbaiki kerusakan perabot maupun bangunan tempat tinggal.

Oleh karenanya, dengan membuka toko alat elektronik dan rumah tangga sebagai usaha sampingan di desa, Anda bisa memberikan kemudahan bagi masyarakat desa untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Khususnya, jika di desa belum ada toko yang barang dagangannya dinilai kurang variatif.

2. Persewaan mesin dan jasa penggilingan padi dan biji-bijian lain
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More