Sandiaga Uno Ajak Santri Ciptakan Konten Kreatif Bernuansa Islami
loading...
A
A
A
Baca Juga
"Saya ingin mendorong bagaimana lebih banyak pemasaran berbasis digital. Karena kita sudah bertransformasi. Tidak apa jika punya offline store tapi kita juga memerlukan online reach dengan kekayaan intelektual. Pelaku ekraf Cirebon ini saya harap dapat mendukung Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia dan Gerakan Nasional Bangga Berwisata di Indonesia," kata Menparekraf.
Turut mendampingi Menparekraf, Staf Khusus Menparekraf Bidang Pengamanan Destinasi Wisata dan Isu-isu Strategis Kemenparekraf/Baparekraf, Brigjen TNI Ario Prawiseso dan Direktur Pemasaran Ekraf Kemenparekraf/Baparekraf, Erwita Dianti.
(nng)