Skor BI Checking Jelek? Ini Penjelasan dan Cara Memperbaikinya
loading...
A
A
A
2. Berbicara dengan Pemberi Pinjaman
Apabila telah melunasi tunggakan, Anda perlu memantau skor BI Checking terlebih dahulu. Jika belum diperbarui, silahkan menghubungi pihak bank atau pemberi pinjaman untuk meminta kejelasannya.
3. Membuat Surat Klarifikasi atau Surat Keterangan Pelunasan
Langkah berikutnya, Anda bisa membuat surat klarifikasi atau keterangan pelunasan. Setelah itu, jangan lupa untuk memberi konfirmasi juga ke Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terkait pelunasan kredit.
Setelah itu, tunggulah sampai skor BI Checking diperbarui. Anda bisa memantaunya secara berkala melalui laman resmi yang disediakan.
Demikian ulasan mengenai penjelasan skor BI Checking jelek dan cara memperbaikinya.
(okt)