4 Perusahaan Obat Asal Israel yang Mendunia, Teratas Punya Ribuan Produk Berbeda

Jum'at, 17 November 2023 - 17:17 WIB
loading...
4 Perusahaan Obat Asal...
Ada sejumlah perusahaan obat asal Israel yang namanya sudah mendunia. Salah satunya Teva Pharmaceuticals Industries. Foto/Reuters
A A A
JAKARTA - Ada sejumlah perusahaan obat asal Israel yang namanya sudah mendunia. Salah satunya mengklaim memiliki ribuan produk berbeda.

Pada perkembangannya, Israel juga memiliki banyak perusahaan yang cukup sukses. Dari sekian contoh, bisa diambil di sektor farmasi.

Banyak perusahaan farmasi yang diketahui berasal dari Israel. Tak hanya untuk produksi lokal, cakupan bisnisnya juga merambah negara lain. Berikut daftar perusahaan obat asal Israel yang bisa disimak.

Perusahaan Obat Asal Israel


1. Teva Pharmaceuticals Industries


Teva Pharmaceuticals Industries merupakan perusahaan multinasional asal Israel. Mengutip laman resminya, Teva didirikan di Yerusalem pada 1901.



Waktu itu, para pendiri memulai operasinya dengan bisnis grosir obat-obatan skala kecil. Ketika pasar obat lokal berkembang pesat, berbagai perusahaan manufaktur farmasi di Israel terus tumbuh, termasuk Teva.

Pada kurun 1960-1980, terjadi konsolidasi dalam industri farmasi Israel. Salah satu puncaknya adalah ketika terbentuknya Teva Pharmaceuticals Industries Ltd.

Saat ini, Teva telah menjadi salah satu perusahaan farmasi terbesar di dunia. Perusahaan sendiri mengklaim bahwa pihaknya sudah memiliki sekitar 3.600 produk dan bermanfaat bagi hampir 200 juta orang di 60 negara berbeda.

Terkait konflik Hamas-Israel, Teva menyebut kondisi itu tidak berpengaruh besar terhadap perusahaan. Menurut laporan Reuters, saat ini Teva sebagai perusahaan obat kenamaan menyumbang setidaknya 2 persen dari total produksi farmasi global.

2. Taro Pharmaceuticals Industries


Berikutnya ada Taro Pharmaceuticals Industries. Perusahaan ini didirikan di Israel untuk memproduksi produk farmasi pada 1950.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Produk Israel yang...
3 Produk Israel yang Paling Laris di Dunia, Nomor 1 dan 2 untuk Militer
Tutup Akses Bea Cukai,...
Tutup Akses Bea Cukai, Turki Hentikan Perdagangan dengan Israel
Muncul Seruan dari Negara...
Muncul Seruan dari Negara Eropa: Hentikan Perdagangan Bebas dengan Israel
Ekonomi Israel Babak...
Ekonomi Israel Babak Belur, Pertumbuhan PDB Direvisi Jadi 0,3% di Kuartal II
Ekonomi Israel Harus...
Ekonomi Israel Harus Membayar Mahal Perang dengan Iran
AS Kembali Bela Israel,...
AS Kembali Bela Israel, Armada Pengangkut Minyak Iran Dihantam Sanksi
Kerugian Israel Akibat...
Kerugian Israel Akibat Diserang 180 Roket Iran
Harga Minyak Diramal...
Harga Minyak Diramal Lampaui USD100 per Barel Jika Iran Diserang
Jika Perang Besar di...
Jika Perang Besar di Timur Tengah Pecah, Harga Minyak Bisa USD150 per Barel
Rekomendasi
7 Rekomendasi Wisata...
7 Rekomendasi Wisata Batang, Jadi Daerah Paling Banyak Mengonsumsi Gorengan
Kocak! Gara-gara Umpan,...
Kocak! Gara-gara Umpan, Ole Romeny vs Marselino Ferdinan Berdebat
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Rabu 19 Maret 2025: Tekad Biru Ungkap Kebenaran Anak Amira
Berita Terkini
KB Bank Gelar Customer...
KB Bank Gelar Customer Gathering, Apresiasi untuk Nasabah dan Mitra Usaha
29 menit yang lalu
Dukung Kelancaran Lebaran,...
Dukung Kelancaran Lebaran, KAI Jamin Distribusi BBM Aman dan Tepat Waktu
52 menit yang lalu
Dalam Sekejap, Harta...
Dalam Sekejap, Harta Wanita Terkaya di Indonesia Ini Lenyap Rp62 Triliun
1 jam yang lalu
Penerapan Pajak Rokok...
Penerapan Pajak Rokok di Jakarta, Ini Dampaknya bagi Pendapatan Daerah
1 jam yang lalu
Realisasi Penerimaan...
Realisasi Penerimaan Bea Cukai Capai Rp52,6 Triliun
2 jam yang lalu
OECD Pangkas Proyeksi...
OECD Pangkas Proyeksi Ekonomi RI, Rupiah Melemah di Atas Rp16.500
2 jam yang lalu
Infografis
Ironis! Hanya 4% Warga...
Ironis! Hanya 4% Warga Israel yang Meyakini Tentara Israel Menang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved