Kementan Siap Gelar Pelatihan Sejuta Petani dan Penyuluh
loading...
A
A
A
Dedi Nursyamsi selaku Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) memastikan Kementan tetap berkomitmen meningkatkan kompetensi SDM pertanian. “Pertanian posisinya penting bagi ketahanan pangan. Secara bisnis, pertanian juga sangat kompetitif dan tidak terpengaruh pandemi Covid-19,” kata Dedi Nursyamsi.
(Baca juga:Mau Potong Kurban di Saat Pandemi? Nih Aturan dari Kementan)
Menurutnya, pelatihan akan berlangsung terstruktur, sistematis dan masif secara tatap muka (offline) dengan penerapan ketat Protokol Kesehatan (Prokes) dan virtual (online). Khusus offline, zonasi implementasi akan dibagi pada Unit Pelaksana Teknis (UPT) BPPSDMP.
Pelatihan online dilaksanakan melalui Komando Strategis Pembangunan Pertanian (KostraTani) pada Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di tingkat kecamatan di bawah kendali Kostrada di tingkat kabupaten/kota dan Kostrawil di tingkat provinsi.
“Konsep pelatihan akan padat karena secara online dan offline. Untuk offline, tentu menyesuaikan situasi pandemi Covid-19, dengan implementasi Prokes ketat,” kata Dedi.
Lihat Juga: Gerak Cepat Atasi Kekeringan, Kementan Sabet Penghargaan Komunikasi Publik Terbaik di AMH 2024
(Baca juga:Mau Potong Kurban di Saat Pandemi? Nih Aturan dari Kementan)
Menurutnya, pelatihan akan berlangsung terstruktur, sistematis dan masif secara tatap muka (offline) dengan penerapan ketat Protokol Kesehatan (Prokes) dan virtual (online). Khusus offline, zonasi implementasi akan dibagi pada Unit Pelaksana Teknis (UPT) BPPSDMP.
Pelatihan online dilaksanakan melalui Komando Strategis Pembangunan Pertanian (KostraTani) pada Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di tingkat kecamatan di bawah kendali Kostrada di tingkat kabupaten/kota dan Kostrawil di tingkat provinsi.
“Konsep pelatihan akan padat karena secara online dan offline. Untuk offline, tentu menyesuaikan situasi pandemi Covid-19, dengan implementasi Prokes ketat,” kata Dedi.
Lihat Juga: Gerak Cepat Atasi Kekeringan, Kementan Sabet Penghargaan Komunikasi Publik Terbaik di AMH 2024
(dar)