CGV Buka Lagi 56 Bioskop, yang Sudah 2x Vaksin Yuk Merapat!

Sabtu, 02 Oktober 2021 - 10:57 WIB
loading...
CGV Buka Lagi 56 Bioskop,...
Bioskop CGV mulai buka lagi syarat masuk harus sudah dua kali vaksin. FOTO/Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Graha Layar Prima kembali melakukan pembukaan kegiatan operasional Bioskop CGV . Sampai dengan 1 Oktober 2021, sudah ada 56 bioskop yang telah dibuka kembali di tengah pelonggaran PPKM .



Dikutip dari keterbukaan informasi BEI, sehubungan dengan Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 42 tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 4, Level 3, dan Level 2 Corona Virus Disease 2019 di Wilayah Jawa dan Bali tanggal 13 September 2021, maka pada tanggal 1 Oktober 2021, Perseroan telah melakukan pembukaan kembali kegiatan operasional bioskop CGV sebanyak 8 bioskop yang berada di beberapa kota di Indonesia, yaitu:

Bioskop CGV di Kota Tangerang:
CGV Grand Batavia

Bioskop CGV di Kota Tangerang Selatan:
CGV Transmart Bintaro

Bioskop CGV di Kota Surabaya:
CGV Maspion

Bioskop CGV di Kota Solo:
CGV Transmart Solo

Bioskop CGV di Daerah Probolinggo:
CGV Wijaya Kusuma

Bioskop CGV di Daerah Gresik:
CGV Icon Mall Gresik

Bioskop CGV di Kota Lampung:
CGV Transmart Lampung
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Rugi Bioskop CGV Bengkak...
Rugi Bioskop CGV Bengkak 152,80% Jadi Rp37,49 Miliar di Kuartal III 2023
Kerugian Susut 59% jadi...
Kerugian Susut 59% jadi Rp20,69 Miliar, Pengelola CGV Tambah Bioskop Baru
BEI Buka Gembok Saham...
BEI Buka Gembok Saham Pengelola Bioskop CGV, Siap-siap Trading
Pacu Kreativitas Gen...
Pacu Kreativitas Gen Z, IOH Gandeng CGV Gelar Kompetisi Film Pendek
Pelonggaran Masker buat...
Pelonggaran Masker buat Ekonomi: Bagai Kemarau 2 Tahun Dikasih Hujan Sehari
Pelaku Perjalanan Tak...
Pelaku Perjalanan Tak Perlu Lakukan PCR dan Antigen, Kemenhub: Tunggu SE-nya!
Pelonggaran PPKM Bikin...
Pelonggaran PPKM Bikin Pelaku Bisnis EO Bernapas Lega
Pengusaha Muda Optimistis...
Pengusaha Muda Optimistis Pelonggaran PPKM Bisa Bangkitkan Kembali UMKM
Aprindo Sebut Sektor...
Aprindo Sebut Sektor Ritel Butuh Waktu 3 Tahun untuk Healing
Rekomendasi
Mengenal 12 Kelas UFC:...
Mengenal 12 Kelas UFC: Batasan Berat, Para Penguasa, dan Sejarah Singkat
China Gelar Latihan...
China Gelar Latihan Militer Dekat Taiwan, AS Kirim Jet Tempur F-16 Block 70 Viper
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hapus Pangkalan AS di Timur Tengah dari Peta
Berita Terkini
Ekonomi 15 Negara Mitra...
Ekonomi 15 Negara Mitra Dagang AS yang Paling Terpukul Tarif Timbal Balik Trump
7 jam yang lalu
BRI Menanam Grow & Green...
BRI Menanam Grow & Green Transplantasi Terumbu Karang, Selamatkan Ekosistem Laut di NTB
8 jam yang lalu
Jadwal Program Pemutihan...
Jadwal Program Pemutihan Pajak Kendaraan Tahun 2025 di 11 Provinsi
9 jam yang lalu
Pecah Rekor Lagi, Harga...
Pecah Rekor Lagi, Harga Emas Antam Tembus Rp1.826.000 per Gram
10 jam yang lalu
1,9 Juta Kendaraan Tinggalkan...
1,9 Juta Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Sampai Hari Pertama Lebaran
10 jam yang lalu
2 Juta Orang Sudah Mudik...
2 Juta Orang Sudah Mudik Lebaran Gunakan Kereta Api
12 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved