Fitur Baru MotionBanking Manjakan Konsumen

Jum'at, 10 Juni 2022 - 20:33 WIB
loading...
Fitur Baru MotionBanking...
MotionBanking meluncurkan fitur online time deposit. FOTO/MNC Media
A A A
JAKARTA - PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) terus berinovasi. Berbagai fitur baru terus diperkenalkan untuk memudahkan kebutuhan konsumen. Terbaru, MotionBanking meluncurkan fitur online time deposit.



“PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP), anak perusahaan PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) melalui aplikasi banking digitalnya, MotionBanking, telah menambahkan fitur baru : deposit real time/online time,”ungkap Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo pada laman Instagram miliknya Jumat (10/06/2022).

“Konsumen MotionBanking kini bisa membuka deposit dari mana saja dan kapan saja. Congrats untuk tim MNC Bank/MotionBanking,” imbuh Hary.



Berbagai kemudahan bisa dirasakan konsumen dengan menggunakan online time deposit, di antaranya membuka akun dengan menggunakan fitur biometric, deposit bisa dibuka real time, atau kemudahan tabungan awal dimulai dari Rp200.000.

CTO MNC Group Yudi Hamka menambahkan, fitur baru akan sangat bermanfaat bagi pengguna MotionBanking. “Seluruh fitur, baik yang baru maupun yang sudah ada sebelumnya, akan terus dikembangkan untuk membuat MotionBanking menjadi aplikasi banking digital pilihan utama masyarakat,” ujarnya.

(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Masyarakat Bisa Tuntut...
Masyarakat Bisa Tuntut Ganti Rugi soal MinyaKita Tak Sesuai Takaran, Begini Caranya
AI Diproyeksikan Dorong...
AI Diproyeksikan Dorong Transformasi di Sektor Ritel dan Konsumen
Konsumen Terlanjur Bayar...
Konsumen Terlanjur Bayar PPN 12%, Pemerintah Janji Akan Dikembalikan
Ada Diskon Listrik 50%...
Ada Diskon Listrik 50% Tahun Depan, YLKI: Pasti Daya Beli Bakal Meningkat
Penyeragaman Kemasan...
Penyeragaman Kemasan Rokok Tanpa Brand Berpotensi Mencederai Hak Konsumen
Pelaku Usaha Makin Mudah...
Pelaku Usaha Makin Mudah Menjalin Hubungan Lebih Personal dengan Pelanggan
Kemasan Rokok Polos...
Kemasan Rokok Polos Tanpa Merek Bisa Rugikan Hak Produsen dan Konsumen
Jangan Buru-buru Viralkan...
Jangan Buru-buru Viralkan Keluhan di Medsos, Konsumen Bisa Lakukan Ini
Konsumen Sebut Aturan...
Konsumen Sebut Aturan Pelabelan Hanya Gimmick Persaingan Usaha
Rekomendasi
Polres Pelabuhan Tanjung...
Polres Pelabuhan Tanjung Priok dan Polda Berjibaku Atasi Macet Akibat Lonjakan Truk Peti Kemas
Robby Purba Kupas Santet...
Robby Purba Kupas Santet Dunia Penyanyi Bersama Jelita Jely di Kanal YouTube
Motor Listrik Ducati...
Motor Listrik Ducati V21L Mulai Dites dengan Pembaruan Teknis
Berita Terkini
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
2 jam yang lalu
AS Menang Banyak? Ini...
AS Menang Banyak? Ini Tawaran Indonesia dalam Negosiasi Tarif
2 jam yang lalu
Tren Baru: Transformasi...
Tren Baru: Transformasi Konsep Mal ke Modern Culture untuk Urban Lifestyle
2 jam yang lalu
Menko Airlangga: Perundingan...
Menko Airlangga: Perundingan Tarif dengan AS Diselesaikan dalam 60 Hari
3 jam yang lalu
Turun Tipis, Harga Emas...
Turun Tipis, Harga Emas Hari Ini Bertahan di Rp1,9 Jutaan
4 jam yang lalu
Indonesia-Inggris Bahas...
Indonesia-Inggris Bahas Kerja Sama Transisi Energi
5 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Komisi Eropa...
3 Alasan Komisi Eropa Dorong UE Miliki Blok Pertahanan Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved