Pikat Masyarakat Masuk Pasar Modal, Aplikasi Investasi Saham Hadirkan Fitur Unggulan

Kamis, 29 Desember 2022 - 22:32 WIB
loading...
Pikat Masyarakat Masuk...
Ilustrasi generasi milenial belajar investasi saham. Arsip Foto/SINDOnews/Maman Sukirman
A A A
JAKARTA - Pandemi Covid-19 tak menyurutkan minat masyarakat berinvestasi di pasar modal, termasuk juga para investor pemula dan milenial.

Merujuk data Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), hingga akhir November 2022 jumlah investor saham telah menyentuh 4,38 juta investor atau naik 27% dari 3,45 juta investor di akhir 2021.

Seiring digitalisasi yang telah menyentuh semua sektor, investasi saham pun kian mudah dilakukan melalui aplikasi yang bisa diakses melalui gawai. Aplikasi yang menawarkan fitur-fitur yang memudahkan tentu jadi pilihan.

Salah satunya aplikasi investasi saham Stockbit yang sepanjang tahun ini telah menghadirkan berbagai fitur unggulan untuk membantu masyarakat Indonesia, baik investor pemula maupun yang berpengalaman, agar bisa berinvestasi secara profesional.

Head of Product Marketing Stockbit Vania Valeriana mengatakan, selain edukasi dan literasi guna meningkatkan partisipasi masyarakat di pasar modal, keberadaan fitur-fitur unggulan menjadi faktor utama yang membuat Stockbit menjadi pilihan investor saham di Tanah Air.

Di samping menjadi forum sosial terbesar bagi para investor dan trader saham di Indonesia untuk saling berdiskusi, ungkap Vania, pada tahun ini Stockbit telah memberikan akses ke seluruh pengguna untuk menggunakan fitur Screener, menghadirkan fitur E-IPO, Broker Summary yang lebih detail, Auto Order, dan tampilan baru di Company Profile dan Chartbit.

“Ini merupakan bagian dari upaya kami mengajak masyarakat untuk berinvestasi secara profesional,” ujarnya melalui keterangan tertulis, dikutip Kamis (29/12/2022).



Dia menerangkan, fitur Screener sebelumnya hanya dapat digunakan oleh pengguna yang telah membuka Rekening Dana Nasabah (RDN) di Stockbit. Namun, saat ini dapat digunakan oleh seluruh pengguna tanpa kecuali.

Fitur Screener membantu pengguna mencari saham tertentu sesuai kriteria pribadi atau menggunakan preset Screener yang telah disediakan Stockbit, misalnya berdasarkan aspek Technical, Fundamental, Bandarmology, dan Dividen.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Saham Paling Boncos...
10 Saham Paling Boncos dalam Sepekan 21-25 April 2025, Intip Daftarnya
Danantara Ajak Qatar...
Danantara Ajak Qatar Investment Authority Kelola Dana Rp67,5 Triliun, Buat Apa?
Deretan Miliarder Penimbun...
Deretan Miliarder Penimbun Emas Terbesar di Dunia, Daftarnya Mengejutkan
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
Prabowo: Kalau Pangan...
Prabowo: Kalau Pangan Aman, Nggak Usah Takut Saham Naik Turun
3 Pelabuhan Afrika yang...
3 Pelabuhan Afrika yang Dibangun China, Jejak Kuat Tiongkok di Jalur Perdagangan Global
Strategi Investasi Penting...
Strategi Investasi Penting Hadapi Ketidakpastian Ekonomi Global
Kadin Indonesia dan...
Kadin Indonesia dan Rusia Perkuat Kerja Sama Dagang dan Investasi
Danantara dan Qatar...
Danantara dan Qatar Sepakat Bentuk Dana Investasi Bersama, Nilainya Tembus Rp64 Triliun
Rekomendasi
Memasuki Usia 50 Tahun,...
Memasuki Usia 50 Tahun, RSI AYani Tingkatkan Daya Saing Inovasi
Terkonfirmasi! Kim Jong-un...
Terkonfirmasi! Kim Jong-un Kerahkan Tentara Korut ke Rusia untuk Perang Melawan Ukraina
Seteru Memanas, Menteri...
Seteru Memanas, Menteri Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
Berita Terkini
Promo Liberalisasi Perdagangan,...
Promo Liberalisasi Perdagangan, Bos Bank Sentral China Blak-blakan Soal Ancaman Tarif AS
8 menit yang lalu
Harga Emas Hari Ini...
Harga Emas Hari Ini Masih di Bawah Rp2 Juta per Gram, Saatnya Beli?
49 menit yang lalu
Bank Dunia Membunyikan...
Bank Dunia Membunyikan Alarm Soal Jeratan Utang di Negara Berkembang, Termasuk RI?
1 jam yang lalu
Regenerasi Petani Kementan...
Regenerasi Petani Kementan Dipuji IFAD, Siap Ditularkan ke Negara Lain
1 jam yang lalu
Menteri Luar Negeri...
Menteri Luar Negeri China Sebut Tarif AS Tindakan Egois yang Ekstrem
1 jam yang lalu
IHSG Berpotensi Lanjutkan...
IHSG Berpotensi Lanjutkan Penguatan ke 6.700, Investor Pantau Data Inflasi
2 jam yang lalu
Infografis
Keep in Chat, Fitur...
Keep in Chat, Fitur Baru Aplikasi WhatsApp untuk Pengguna
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved