Jejak Harga BBM di Indonesia: Bensin Pernah Seharga Rp0,3 Perak per Liter

Minggu, 04 September 2022 - 18:00 WIB
- 1 Juli 2002: Premium Rp1.750 dan solar Rp1.350

- 1 Agustus 2002: Premium Rp1.735 dan solar Rp1.325

- 1 September 2002: Premium Rp1.690 dan solar Rp1.360

- 1 Oktober 2002: Premium Rp1.750 dan solar Rp1.440

- 1 Nopember 2002: Premium Rp1.750 dan solar Rp1.550

- 2 Januari 2003: Premium Rp1.810 dan solar Rp1.890

- 21 Januari 2003: Premium Rp1.810 dan solar Rp1.650

5. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono

Selama dua kali masa pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono tercatat harga BBM bersubsidi berubah sebanyak delapan kali. Dari beragam perubahan tersebut SBY tercatat sebagai Presiden yang empat kali menaikkan harga Premium, dan menurunkannya sebanyak tiga kali. Untuk solar, SBY empat kali menaikkannya, dan menurunkannya sebanyak dua kali.

Berikut rinciannya:
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More