3 Manfaat Ekonomi Digital bagi Perusahaan, Sektor yang Jadi Fokus Ganjar Pranowo ke Depannya
loading...
A
A
A
JAKARTA - Calon presiden Ganjar Pranowo yang diusung oleh Partai Perindo dkk., telah menyampaikan visinya dengan jelas mengenai pentingnya sektor ekonomi digital di Indonesia. Visi itu diungkapkan Ganjar dalam diskusi yang diadakan oleh CSIS pada Selasa, 7 November 2023, di Jakarta.
Dalam kesempatan itu Ganjar mengutarakan pandangannya tentang potensi besar ekonomi digital dan ingin mengembangkan sektor ini dalam visi misi kepresidenannya.
Ganjar menekankan bahwa, bila terpilih, akan memprioritaskan ekonomi digital sebagai salah satu fokus utama pembangunan Indonesia. Menurutnya, nilai ekonomi digital di Indonesia telah mencapai angka mencengangkan, yakni Rp4.531 triliun, dan peluang ini harus digali lebih dalam.
Lantas apa saja manfaat dari sektor tersebut? Berikut ini adalah beberapa ulasannya.
3 Manfaat Ekonomi Digital
1. Efisiensi Operasional
Dengan adanya ekonomi digital, perusahaan tentu dapat memanfaatkan sistem terintegrasi dan otomatisasi untuk mengoptimalkan proses kerja mereka.
Pendekatan ini memungkinkan perusahaan untuk mengalokasikan sumber dayanya dengan lebih efektif dan memfokuskan energi pada inovasi dan strategi bisnis yang akan meningkatkan daya saing mereka di pasar.
Calon presiden Ganjar Pranowo pun dalam beberapa kesempatan pernah mengutarakan keinginannya untuk mengembangkan sistem Gaspol yang akan memonitor kinerja para pejabat termasuk anggaran sehingga menunjukan bahwa pemanfaatan sektor tersebut juga bisa dilakukan di lingkungan birokrasi.
2. Akses Global yang Lebih Luas
Sektor ekonomi digital yang menjadi fokus Mantan Gubernur Jawa Tengah ini, memberikan kesempatan bagi perusahaan, terutama usaha kecil dan menengah, untuk menjangkau pasar internasional tanpa perlu hadir secara fisik.
Baca Juga
Dalam kesempatan itu Ganjar mengutarakan pandangannya tentang potensi besar ekonomi digital dan ingin mengembangkan sektor ini dalam visi misi kepresidenannya.
Ganjar menekankan bahwa, bila terpilih, akan memprioritaskan ekonomi digital sebagai salah satu fokus utama pembangunan Indonesia. Menurutnya, nilai ekonomi digital di Indonesia telah mencapai angka mencengangkan, yakni Rp4.531 triliun, dan peluang ini harus digali lebih dalam.
Lantas apa saja manfaat dari sektor tersebut? Berikut ini adalah beberapa ulasannya.
3 Manfaat Ekonomi Digital
1. Efisiensi Operasional
Dengan adanya ekonomi digital, perusahaan tentu dapat memanfaatkan sistem terintegrasi dan otomatisasi untuk mengoptimalkan proses kerja mereka.
Pendekatan ini memungkinkan perusahaan untuk mengalokasikan sumber dayanya dengan lebih efektif dan memfokuskan energi pada inovasi dan strategi bisnis yang akan meningkatkan daya saing mereka di pasar.
Calon presiden Ganjar Pranowo pun dalam beberapa kesempatan pernah mengutarakan keinginannya untuk mengembangkan sistem Gaspol yang akan memonitor kinerja para pejabat termasuk anggaran sehingga menunjukan bahwa pemanfaatan sektor tersebut juga bisa dilakukan di lingkungan birokrasi.
2. Akses Global yang Lebih Luas
Sektor ekonomi digital yang menjadi fokus Mantan Gubernur Jawa Tengah ini, memberikan kesempatan bagi perusahaan, terutama usaha kecil dan menengah, untuk menjangkau pasar internasional tanpa perlu hadir secara fisik.