Simak Perbandingan New Development Bank Milik BRICS vs IMF

Kamis, 01 Februari 2024 - 12:26 WIB
loading...
Simak Perbandingan New...
NDB yang dicetuskan BRICS dinilai bisa menjadi pesaing IMF di masa mendatang. FOTO/Ilustrasi/Dok.
A A A
JAKARTA - New Development Bank (NDB) merupakan lembaga keuangan yang kerap mendapat perhatian dari dunia internasional. Pencetusnya tak lain adalah BRICS, sebuah kelompok ekonomi yang berisikan negara-negara non-Barat.

Sejak pendiriannya, New Development Bank (NDB) terus mengalami perkembangan yang signifikan, termasuk dalam segi popularitasnya. Sejalan dengan hal tersebut, ada banyak pihak yang menganggap keberadaannya bisa segera menjadi pesaing lembaga keuangan dunia seperti IMF.



Lantas, seperti apakah sebenarnya perbandingan antara New Development BRICS ini jika disandingkan dengan IMF? Simak ulasannya berikut.

Perbandingan New Development Bank vs IMF

1. New Development Bank (NDB)


New Development Bank (NDB) adalah lembaga keuangan yang dibentuk negara-negara anggota pendiri BRICS. Masing-masing di antaranya adalah Brasil, Rusia, India, China, serta Afrika Selatan.

Mengutip laman resmi NDB, pendirian lembaga keuangan ini sebenarnya sudah dipertimbangkan sejak 2012. Adapun tujuannya adalah memobilisasi sumber daya untuk infrastruktur dan proyek pembangunan berkelanjutan di pasar negara berkembang (EMDCs).

Beberapa waktu berselang, para anggota BRICS menyatakan kesepakatan pendirian NDB. Sebagai puncaknya, kesepakatan pembentukan New Development Bank (NDB) ditandatangani di KTT ke-6 BRICS yang berlangsung di Fortaleza pada 2014.

Tujuan pembentukan NDB sebenarnya cukup beragam. Contohnya adalah mengurangi ketergantungan negara anggota terhadap lembaga keuangan yang didominasi Barat, seperti Bank Dunia hingga IMF.

Lebih jauh, ada sejumlah program utama yang selalu ditekankan NDB pada operasinya. Salah satunya adalah pembangunan berkelanjutan.

Jadi, NDB tidak hanya mendanai proyek-proyek karena dianggap layak secara ekonomi saja. Dalam hal ini, ada indikator lain seperti pertanggungjawaban terhadap aspek lingkungan dan sosial.

Selain itu, NDB juga punya opsi pendanaan yang fleksibel. Mereka menawarkan sejumlah opsi di luar pinjaman tradisional, seperti hibah hingga investasi ekuitas. Fleksibilitas ini memungkinkan pihak NDB untuk memenuhi berbagai kebutuhan negara-negara anggota dalam cakupan proyek yang sedang dijalankan.

2. IMF


IMF adalah singkatan dari International Monetary Fund (IMF). Sebagai lembaga keuangan internasional, organisasi ini biasa menyediakan bantuan seperti pinjaman uang atau saran kepada negara anggotanya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BRICS: Tidak Ada yang...
BRICS: Tidak Ada yang Akan Percaya Dolar AS Lagi!
Banyak Negara Siap Gabung...
Banyak Negara Siap Gabung BRICS, Menlu India: Aliansi Ini Tidak Seperti NATO
BRICS Terpecah Soal...
BRICS Terpecah Soal Dedolarisasi, India Bongkar Fakta Mengejutkan
Acuhkan AS, Brasil Yakin...
Acuhkan AS, Brasil Yakin Sistem Pembayaran BRICS Bisa Terealisasi Tahun Ini
BRICS Bakal Hadapi Tarif...
BRICS Bakal Hadapi Tarif 150% Jika Terus Campakkan Dolar AS
BRICS Bubar, Ancaman...
BRICS Bubar, Ancaman Tarif Trump 150% Diklaim Jadi Penyebabnya
Rusia Merencanakan Proyek...
Rusia Merencanakan Proyek Nuklir Bareng Negara BRICS, AS Bakal Panas?
Penghinaan AS Terhadap...
Penghinaan AS Terhadap G20 Afrika Selatan Bisa Jadi Hadiah bagi Negara-negara BRICS
Harga Minyak Timur Tengah...
Harga Minyak Timur Tengah Mendidih, China Borong dari Brasil dan Afrika
Rekomendasi
Nurul Arifin: Tidak...
Nurul Arifin: Tidak Ada Alasan bagi Letkol Teddy Mundur dari TNI karena Menjabat Seskab
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
Berita Terkini
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
22 menit yang lalu
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
1 jam yang lalu
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
1 jam yang lalu
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
1 jam yang lalu
Berapa THR yang Diterima...
Berapa THR yang Diterima PPPK 2025? Cek Kisaran Tanggal Pencairannya
2 jam yang lalu
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
2 jam yang lalu
Infografis
Berbeda Jauh, Berikut...
Berbeda Jauh, Berikut Perbandingan Gaji Ronaldo vs Messi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved