Terapkan PPKM Darurat, Bansos Akan Disalurkan Lagi

Kamis, 01 Juli 2021 - 15:48 WIB
loading...
Terapkan PPKM Darurat,...
Ilustrasi. FOTO/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pemerintah memastikan akan kembali menggulirkan bantuan sosial (bansos) selama PPKM Darurat berlangsung. Hal itu disampaikan langsung oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan saat menjelaskan implementasi PPKM Darurat secara daring Kamis (1/7).

"Akibat kasus meningkat lagi maka bansos akan digulirkan lagi. Kami sudah sepakat dengan Ibu Risma, Menkeu, Gubernur BI kita sepakat semua kita bantu lagi," kata dia.



Menurut dia pemberian bansos tersebut juga merupakan perintah dari Presiden Joko Widodo untuk melindungi masyarakat di tengah kebijakan PPKM Darurat. Pemerintah telah melakukan koordinasi untuk menambah dan mempercepat bansos selama PPKM darurat, terutama untuk melindungi masyarakat meengah ke bawah. "Jadi Presiden mendengarkan masyarakat menengah ke bawah harus BETUL-BETUL dilindungi," kata Luhut.



Dia mengatakan bahwa perintah Presiden Jokowi tegas sekali dalam upaya membantu ekonomi masyarakat di tengah kebijakan PPKM Darurat. "Kami telah sepakat untuk ini semua kita bantu lagi. Jadi jangan sampai rakyat ini menderita berkelanjutan," tandas dia.
(nng)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pos Indonesia Dekatkan...
Pos Indonesia Dekatkan Masyarakat dengan Akses Perbankan
Tahun Depan BLT Covid...
Tahun Depan BLT Covid Akan Diubah untuk Atasi Kemiskinan Ekstrem
Omicron Masuk RI, PPKM...
Omicron Masuk RI, PPKM Darurat Siap Diterapkan Lagi?
Ragam Masalah Bansos...
Ragam Masalah Bansos Covid, BPK Temukan Banyak Data Fiktif
Mentan Siapkan Agenda...
Mentan Siapkan Agenda agar Harga Telur Tak Babak Belur
Bank BTN Pastikan Penyaluran...
Bank BTN Pastikan Penyaluran Bansos Sesuai Data yang Ada
Demi Bansos, Ada Kabar...
Demi Bansos, Ada Kabar Kurang Sedap Soal Tukin & Gaji PNS
Pemerintah Telah Salurkan...
Pemerintah Telah Salurkan Bansos Rp3,5 Triliun bagi Masyarakat Terdampak Pandemi
Risma Sebut Pengguna...
Risma Sebut Pengguna Listrik Besar Terima Bansos, Ekonom: Datanya Tak Komplet
Rekomendasi
Wellbeing Festival 2025...
Wellbeing Festival 2025 Ajak Keluarga Tumbuh Bersama Menuju Hidup Selaras dan Bermakna
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
Berita Terkini
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
5 jam yang lalu
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
5 jam yang lalu
Dampak Tarif Trump,...
Dampak Tarif Trump, Penerimaan Bea Cukai AS Pecah Rekor Tembus Rp259 Triliun per April
6 jam yang lalu
Jual Beli Properti di...
Jual Beli Properti di Jakarta, Wajib Pahami Aturan BPHTB Ini
7 jam yang lalu
Wamenkop Ferry Juliantono...
Wamenkop Ferry Juliantono Beberkan Enam Tugas Utama Koperasi Desa Merah Putih
8 jam yang lalu
Elnusa Petrofin Perluas...
Elnusa Petrofin Perluas Distribusi BBM Pembangkit di Kalimantan Barat
8 jam yang lalu
Infografis
Harga Emas Diramal akan...
Harga Emas Diramal akan Tembus Rp2,1 Juta per Gram
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved