Profil Jack Ma, Orang Terkaya di China yang Merupakan Pendiri Alibaba

Rabu, 14 Desember 2022 - 17:52 WIB
loading...
A A A
Akhirnya Ma berhasil untuk bekerja sebagai dosen bahasa Inggris di universitas lokal yang dijalani selama lima tahun.

Tahun 1994, dirinya mencoba peruntungan untuk membangun agensi penerjemah bernama Hangzhou Haibo Translation Agency. Setahun berselang Ma akhirnya berkesempatan untuk pergi ke Amerika Serikat untuk menagih hutang pada seorang pebisnis.

Rupanya kesialan Jack Ma masih berlanjut, ketika hendak menagih dia justru ditodongkan pistol dan sempat dikurung di sebuah rumah selama dua hari.

Usai kejadian itu Ma lalu memutuskan untuk pergi menemui kerabatnya di Seattle. Disinilah dia mulai mengenal internet dan bertekad untuk membuat perusahaan internet pertama di China karena kala itu masih belum ada.

Setelah pulang dari AS dia lantas membuat perusahaan pertamanya Chinapages.com, yakni laman penyedia jasa situs web. Namun usia perusahaan ini tidaklah lama.

Barulah pada tahun 1999, Jack Ma bersama dengan 17 temannya mendirikan situs jual beli online Alibaba.com.

Baru beberapa bulan diluncurkan, Alibaba berhasil mendapat USD 25 juta dari bank investasi AS Goldman Sachs dan perusahaan telekomunikasi Jepang, SoftBank. Tak ketinggalan Yahoo juga turut berinvestasi USD 1 miliar ke perusahaan tersebut pada 2005.

Kesuksesan demi kesuksesan akhirnya mulai dinikmati oleh seorang yang pantang menyerah ini. Alibaba bahkan pernah melantai di bursa New York Stock Exchange (NYSE), pada 2014 dan berhasil mendapat dana senilai USD 25 miliar.

Berdasar peringkat Forbes saat ini, Jack Ma berada di urutan ke 5 sebagai orang terkaya di China dan urutan ke 67 sebagai orang terkaya di dunia. Dengan kekayaan senilai USD 23.3 miliar.

Baca juga : Tekanan China, Kekayaan Jack Ma Amblas Rp155 Triliun
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Abaikan Soal Sanksi...
Abaikan Soal Sanksi Rusia, AS Desak G7 Lebih Galak ke China
Perang Dagang Meluas,...
Perang Dagang Meluas, China-Kanada Saling Tampar Tarif Impor
Profil dan Kekayaan...
Profil dan Kekayaan Iwan Kurniawan Lukminto, Bos Sritex yang Dicintai Karyawannya
China Pasang Target...
China Pasang Target Pertumbuhan Ekonomi 5% di Tengah Hantaman Tarif Trump
Perang Dagang China...
Perang Dagang China dan AS Makin Panas, Beijing Terapkan Tarif 15%
Pasar Keuangan Kena...
Pasar Keuangan Kena Hantam, Rupiah Terjungkal ke Rp16.500
AS Kembali Tabuh Genderang...
AS Kembali Tabuh Genderang Perang ke China, Tak Segan Beri Hukuman Ini
AS Tendang China Jadi...
AS Tendang China Jadi Mitra Dagang Terbesar Jerman
Penghinaan AS Terhadap...
Penghinaan AS Terhadap G20 Afrika Selatan Bisa Jadi Hadiah bagi Negara-negara BRICS
Rekomendasi
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
Deretan Irjen Pol yang...
Deretan Irjen Pol yang Masuk Daftar Mutasi Polri Maret 2025
Bahlil Disanksi Revisi...
Bahlil Disanksi Revisi Disertasi, Rektor UI: Persoalan Ini Sudah Selesai
Berita Terkini
Baru Awal Tahun, Pemerintah...
Baru Awal Tahun, Pemerintah Sudah Tarik Utang Rp224,3 Triliun
1 jam yang lalu
Trump Ancam Balas Tarif...
Trump Ancam Balas Tarif Uni Eropa 200%, Targetkan Sampanye dan Alkohol
2 jam yang lalu
Berkah Ramadan untuk...
Berkah Ramadan untuk Nasabah PNM Mekaar, Akses Pasar Lebih Luas lewat Cici Rosa
10 jam yang lalu
Naik 14%, BSI Siapkan...
Naik 14%, BSI Siapkan Uang Tunai Rp42,88 Triliun Menjelang Idulfitri 1446 H
10 jam yang lalu
Memperluas Edukasi dan...
Memperluas Edukasi dan Literasi Aset Kripto lewat Program Pintu Goes to Office
10 jam yang lalu
Masyarakat Bisa Tuntut...
Masyarakat Bisa Tuntut Ganti Rugi soal MinyaKita Tak Sesuai Takaran, Begini Caranya
11 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved