Usai Rapat Tujuh Jam tanpa Ngaso, Sri Mulyani 'Curhat' di Instagramnya
Sabtu, 14 November 2020 - 15:59 WIB
"Untuk menopang sisi penerimaan, pembiayaan dan belanja terus dilakukan secara hati-hati dan bertanggung jawab," jelasnya.
Wanita yang kerap disapa Ani itu mengapresiasi pimpinan dan anggota Komisi XI DPR yang senantiasa menjalankan peran pengawasan terhadap APBN secara kritis. Menurutnya, raker yang berlangsung selama hampir tujuh jam tanpa rehat berjalan sangat efektif, dengan berbagai masukan yang konstruktif dan aspirasi rakyat yang telah disampaikan.
"Semoga di kuartal keempat pemulihan ekonomi terus mengalami perbaikan!," kata Sri Mulyani.
"Untuk menopang sisi penerimaan, pembiayaan dan belanja terus dilakukan secara hati-hati dan bertanggung jawab," jelasnya.
Wanita yang kerap disapa Ani itu mengapresiasi pimpinan dan anggota Komisi XI DPR yang senantiasa menjalankan peran pengawasan terhadap APBN secara kritis. Menurutnya, raker yang berlangsung selama hampir tujuh jam tanpa rehat berjalan sangat efektif, dengan berbagai masukan yang konstruktif dan aspirasi rakyat yang telah disampaikan.
"Semoga di kuartal keempat pemulihan ekonomi terus mengalami perbaikan!," kata Sri Mulyani.
(uka)
Lihat Juga :
tulis komentar anda