Erick Ketuk Pintu Hati Orang Tajir Bayar Sendiri Vaksin Covid-19

Selasa, 01 Desember 2020 - 15:54 WIB
loading...
Erick Ketuk Pintu Hati...
Menteri BUMN Erick Thohir mengetuk pintu hati masyarakat mampu agar membayar sendiri vaksin Covid-19, dimana diakuinya beban pemerintah sudah sangat besar. Foto/Dok
A A A
JAKARTA - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) bakal membagi dua kategori untuk vaksinasi Covid-19 , yakni ada yang dibantu pemerintah dan vaksin mandiri. Adapun Menteri BUMN Erick Thohir mengetuk pintu hati masyarakat mampu agar membayar sendiri vaksin Covid-19 .

"Kita mengetuk hati, kita bergotong royong yang ekonomi mampu masuk program vaksin mandiri. Kita enggak menutup mata bantuan BUMN itu terbatas," kata Menteri Erick Thohir dalam video virtual di Jakarta, Selasa (1/12/2020).

(Baca Juga: Persiapan Vaksin Covid-19 Datang, Ini Hal Pertama yang Harus Diketahui Masyarakat )

Kata dia, beban pemerintah sangat besar yang membuat beberapa orang harus membayar vaksin Covid-19. Sebagai informasi, pemerintah sudah membantu memberikan bantuan sosial (bansos) lalu bantuan langsung tunai.

"Yang mandiri kita bekerjasama dengan swasta karena pemerintah bebannya berat. Seperti kita sudah memberikan bansos, blt listrik, discount subsidi gaji dilakukan ke depan," bebernya.

(Baca Juga: Jangan Kebelet Ekonomi Tumbuh, Buruan Serap Anggaran dan Yakinkan Vaksin Ampuh )

Dia menambahkan untuk vaksin gratis yang dibantu pemerintah adalah kategori tenaga medis serta masyarakat yang paling miskin. "Kita juga membuat memberikan kategori vaksin mana yang boleh gratis yaitu tenaga medis yang memang banyak kontak dengan publik dan masyarakat paling miskin yang dapat," tandasnya.
(akr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ini Kuasa Erick Thohir...
Ini Kuasa Erick Thohir usai BUMN Ditarik ke Danantara
Garap Program Pemerintah,...
Garap Program Pemerintah, Menteri BUMN Gandeng Kementerian UMKM, Menteri PKP, dan BPOM
Intip 100 Hari Kerja...
Intip 100 Hari Kerja Kementerian BUMN: Gandeng 16 Kementerian dan 6 Badan demi Dukung Asta Cita
Tarif Transportasi Dipastikan...
Tarif Transportasi Dipastikan Tidak Naik Selama Periode Natal dan Tahun Baru 2024/2025
Siap Kerja Keras Dukung...
Siap Kerja Keras Dukung Visi Prabowo, Erick Thohir Bakal Sisakan 30 BUMN
Menteri BUMN Era Prabowo-Gibran...
Menteri BUMN Era Prabowo-Gibran Jangan Lagi Dijabat Tim Sukses
Ngeri! Erick Thohir...
Ngeri! Erick Thohir Sebut Ada 2 Miliar Serangan Siber dalam Sehari ke BUMN
Erick Thohir: Merger...
Erick Thohir: Merger BUMN Karya Tinggal Tunggu Tanda Tangan Basuki
Pantun Perpisahan Erick...
Pantun Perpisahan Erick Thohir ke DPR RI Jelang Akhir Jabatan Jokowi
Rekomendasi
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi, Kamis 13 Maret 2025: Arini Menuntut, Emil Frustasi
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
Berita Terkini
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
10 menit yang lalu
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
50 menit yang lalu
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
1 jam yang lalu
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
1 jam yang lalu
Berapa THR yang Diterima...
Berapa THR yang Diterima PPPK 2025? Cek Kisaran Tanggal Pencairannya
1 jam yang lalu
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
2 jam yang lalu
Infografis
Covid-19 Varian EG.5...
Covid-19 Varian EG.5 di Singapura Sudah Menyebar ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved