Setop Kekejaman di Gaza, Boikot Terus Produk Israel dan Sekutunya

Selasa, 23 Januari 2024 - 15:15 WIB
loading...
A A A
5. Prioritas Produk yang Tidak Terafiliasi dengan Israel

Menurut data lainnya, 62,3% responden memprioritaskan produk yang tidak terafiliasi dengan Israel saat memilih produk (S), 22,1% kadang-kadang memprioritaskan (TS), dan hanya 0,9% yang tidak pernah memprioritaskan (TSS).

6. Pilihan Produk Lokal atau Alternatif Lain

Grafik lain menampilkan bahwa 70,9% responden lebih memilih produk lokal atau alternatif lain daripada produk yang terafiliasi dengan Israel (S), 11,9% kadang-kadang memilih produk lokal (TS), dan 0,9% tidak pernah memilih produk local (TSS).

7. Kesiapan Mengganti Produk Terafiliasi Israel dengan produk lokal atau produk nasional

Dalam grafik hasil olah data lainnya, 62,3% responden menyatakan bahwa mereka telah dan siap mengganti produk terafiliasi Israel dengan produk lain (S), 21,7% mungkin akan mengganti (TS), dan 1,1% tidak akan mengganti (TSS).

8. Keyakinan terhadap Ketersediaan Produk Alternatif.
Grafik lain juga menunjukkan bahwa 72,3% responden yakin ada banyak produk alternative yang bisa dipilih untuk mengganti produk yang terafiliasi Israel (S), 10,1%
sedikit yakin (TS), dan 0,1% sama sekali tidak yakin (TSS).

9. Kebiasaan Belanja

Grafik lainnya menunjukkan bahwa 59,6% responden mengubah kebiasaan belanja mereka karena Fatwa MUI Nomor 83 tahun 2023, sedangkan 30,6% mengatakan mereka tidak mengubah kebiasaan belanja mereka secara signifikan (TS), 4,1% sangat signifikan (SS), dan 5,7% tidak sama sekali signifikan (TSS).

10. Preferensi Produk Perusahaan Nasional
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1451 seconds (0.1#10.140)